Sistem Pendukung Keputusan Menentukan Performance Cleaning Service Menggunakan Metode COPRAS
DOI:
https://doi.org/10.53513/jursi.v1i3.5120Abstract
Cleaning service memiliki kendala ataupun masalah kinerja yang tidak sesuai dengan kontrak kerja yang diberikan kemereka, maka dalam hal ini pihak PT.Iss Indonesia dapat mengamati dan melakukan penilaian dengan cepat pada jasa Cleaning service. Dalam hal perusahaan memerlukan pengambilan keputusan yang maksimal dan cepat, maka dalam pembangunan sistem penilaian yg bisa dan teruji pada memilih kinerja Cleaning service dalam PT.Iss Indonesia. Oleh sebab itu, perusahaan bisa memakai keilmuan sistem pendukung keputusan, yg bisa menyimpulkan output keputusan dalam menyelesaikan permasalahan dalam penentuan kinerja Cleaning service dengan menggunakan metode Complex Proportional Assesment (COPRAS).Permasalahan tersebut perusahaan membutuhkan suatu bidang keilmuan yang dapat membantu dalam pengambilan keputusan yaitu Sistem Pendukung Keputusan engan menggunakan metode Complex Proportional Assesment (COPRAS COPRAS lebih akurat dalam perhitungan perangkingan alternatif karena evaluasi kriteria maksimum dan kriteria minimum dilakukan secara terpisah. Metode COPRAS menggunakan penilaian dan evaluasi bertahap prosedur alternatif dalam hal signifikansi dan tingkat utilitas.Hasil penelitian ini mendapatkan hasil yang maksimal dalam menganalisa dan dapat membantu petugas agar dapat menentukan dalam kinerja cleaning service diharapkan dapat membantu pihak PT.Iss Indonesia.Kata Kunci: Cleaning Service, COPRAS,, Sistem Pendukung KeputusanReferences
D. Andreswari, "Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Prioritas Produk Unggulan Daerah Menggunakan Metode VIKOR," Jurnal Riset Komputer (JURIKOM), vol. 5.no1, no. ISSN 2407-389X, 43-49.
A. D. U. Siregar, N. A. Hasibuan and F. , "Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Sales Marketing Terbaik di PT. Alfa Scorph Menggunakan Metode COPRAS," Jurnal Sistem Komputer dan Informatika (JSON), vol. II, no. 1, pp. 62-68, 2020.
R. F. Santoso, N. Hidayat and S. , "Implemetasi Metode Fuzzy AHP (Analitycal Hierarchy Process) - COPRAS (Complex Proportional Assessment) untuk Rekomendasi Penentuan Kelompok Tani Terbaik (Studi Kasus : Dinas Pertanian Kabupaten Bangkalan)," Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer , vol. IV, no. 10, pp. 3542-3551 , 2020.
T. Y. M. Sihite, "Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Kelompok Nelayan Terbaik Menerapkan Metode Copras," Jurnal Majalah Ilmiah Informasi dan Teknologi Ilmiah (INTI), vol. VII, no. 2, pp. 106-110, 2020.
T. Mufizar, T. Nuraen and A. Salama, "Sistem Pendukung Keputusan Dalam Penentuan Pertukaran Pelajar Di Sma Negeri 2 Tasikmalaya Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (Ahp)," Universitas Klabat Anggota CORIS, vol. I, no. 1, pp. 68-82, 2017.
D. Nofriansyah and S. Defit, Multi CRITERIA DECISION MAKING (MCDM), Yogyakarta: CV BUDI UTAMA, 2017.
G. Ginting, S. Alvita1, M., A. Karim, M. Syahrizal and N. Khairani Daulay, " Penerapan Complex Proportional Assessment(COPRAS) Dalam Penentuan Kepolisian Sektor Terbaik," Jurnal Sains Komputer & Informatika, vol. 19, no. 1, p. 110~121, 2020.
R. Nurmalina, J. A. Yani Km, T. Laut and K. Selatan, "Perencanaan dan Pengembangan Aplikasi Absensi Mahasiswa Menggunakan Smart Card Guna Pengembangan Kampus Cerdas (Studi Kasus Politeknik Negeri Tanah Laut)," 2017.
J. Simatupang, "Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Tiket Bus Pada Po. Handoyo Berbasis Online," Jurnal Intra-Tech, Vol. Iii, No. 2, Pp. 12-25, 2019.
J. Rumbaugh, I. Jacobson and G. Booch, The unified modeling language reference manual, Addison-Wesley, 1999, p. 550.