Implementasi Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Dompo (Herpes Zoster) Menggunakan Metode Certainty Factor

Authors

  • Wafiq Fadila STMIK Triguna Dharma
  • Zulfian Azmi STMIK Triguna Dharma
  • Abu Hasan Al-asy'ari STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jursi.v2i6.8977

Abstract

Herpes zoster merupakan virus yang mengakibatkan varicella dan herpes zoster. Penyakit ini disebut sebagai cacar air karena gelembung atau bisul yang terbentuk pada kulit apabila pecah mengeluarkan air. Penyakit ini sangat mudah untuk menyebar kepada orang lain, terutama pada anak – anak yang belum pernah terkena varicella zoster atau yang dikenal dengan penyakit herpes zoster. Penyebaran virus dapat melalui udara dan kontak langsung pada penderita. Sulitnya mendapatkan informasi mengenai penyakit ini secara cepat dan juga kondisi pada klinik ketika terjadi antrian yang cukup panjang serta apabila dokter sedang tidak berada diklinik  Oleh karena itu, diperlukan sebuah pemecahan masalah dengan memanfaatkan bidang ilmu Sistem Pakar dengan metode komputasi yaitu Certainty Factor. Sistem ini nantina dapa membanu mendiagnosa penyakit herpes zoster demgan cara memberikan solusi dan penanganan kepada penderita herpes zoster Hasil yang diperoleh dari Sistem Pakar menggunakan metode Certainty Factor  yaitu memberikan hasil akhir berupa nilai kemungkinan hasil diagnosa terhadap sebuah penyakit serta solusi terhadap penyakit Dompo (Herpes Zoster)

Author Biography

Wafiq Fadila, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

F. Nuraeni, Y. H. Agustin, and E. N. Yusup, “APLIKASI PAKAR UNTUK DIAGNOSA PENYAKIT KULIT MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING DI AL ARIF SKIN CARE KABUPATEN CIAMIS,†pp. 6–7, 2016.

J. Informasi, T. Junaidi, and Y. Yunus, “Sistem Pakar dengan Metode Certainty Factor dalam Analisis Penyakit Herpes Zoster pada Manusia,†vol. 3, pp. 58–65, 2021, doi: 10.37034/jidt.v3i2.92.

H. Sujadi and E. Suhaeni, “SISTEM PAKAR PENYAKIT DENGAN GEJALA DEMAM MENGGUNAKAN,†vol. 2016, no. Sentika, pp. 18–19, 2016.

A. Sucipto, S. Ahdan, and A. Abyasa, “Usulan Sistem untuk Peningkatan Produksi Jagung menggunakan Metode Certainty Factor,†Prosiding-Seminar Nas. Tek. Elektro UIN Sunan Gunung Djati Bandung, no. November 2019, pp. 478–488, 2020.

D. H. Danardono and N. J. Niode, “Profil Herpes Zoster Di Poliklinik Kulit Dan Kelamin Rsup Prof. Dr. R. D. Kandou Manado 2011-2013,†J. Biomedik, vol. 7, no. 3, 2015, doi: 10.35790/jbm.7.3.2015.9486.

H. T. Sihotang et al., “SISTEM PAKAR MENDIAGNOSA PENYAKIT HERPES ZOSTER,†vol. 3, no. 1, 2018.

B. H. Hayadi, Sistem Pakar-Penyelesaian Kasus Menentukan Minat Baca, Kecenderungan, dan Karakter Siswa dengan Metode Forward Chaining. Yogyakarta: deepublish, 2018.

L. Septiana, “Perancangan Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Ispa Dengan Metode Certainty Factor Berbasis Android,†J. TECHNO Nusa Mandiri, vol. XIII, no. 2, p. 89, 2016.

E. Sagala, J. Hutagalung, S. Kusnasari and Z. Lubis, “Penerapan Sistem Pakar Dalam Mendiagnosis penyakit Tanaman Carica Papaya di UPTD. Perlindungan Tanaman Pangan dan Hortikultura Menggunakan Metode Dempster Shafer,†J. CyberTech, vol. 1, no. 1, pp. 95–103, 2021

S. Nurarif, I. Zulkarnain, H. Winata, J. Hutagalung, and P. S. Ramadhan, “Sistem Pakar Dalam Mendiagnosa Penyakit Cholelithiasis Menggunakan Metode Teorema Bayes,†J. Teknol. Sist. Inf. dan Sist. Komput. TGD, vol. 6, no. 1, pp. 227–234, 2023.

R. Rosnelly, Sistem Pakar Konsep dan Teori, 1st ed. Yogyakarta: CV ANDI OFFSET, 2012.

A. M. M. Bosker Sinaga, P.M Hasugian, “Sistem Pakar Mendiagnosa Kerusakan Smartphone Android Menggunakan Metode Certainty Factor,†J. Inform. Pelita Nusant., vol. 3, no. 1, pp. 56–62, 2018.

E. T. Marbun, K. Erwansyah, and J. Hutagalung, “Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Kolesterol Pada Remaja Menggunakan Metode Certainty Factor,†J. Sist. Inf. TGD, vol. 1, no. 4, pp. 549–556, 2022.

Downloads

Published

2023-11-24