Penerapan Media Pembelajaran Online Di Masa Covid 19 Di Smp Negeri 1 Sunggal

Authors

  • Nurhayati Nurhayati STMIK Kaputama
  • Rusmin Saragih
  • Imeldawaty Gultom
  • Juliana Naftali Sitompul
  • Tioria Pasaribu

DOI:

https://doi.org/10.53513/abdi.v1i1.3372

Abstract

Peristiwa pandemik Covid-19 sangat berdampak bagi kehidupan manusia saat ini, khususnya di bidang pendidikan. Sekolah-sekolah diharuskan untuk menghentikan pembelajaran tatap muka menjadi pembelajaran dalam jaringan (pembelajaran online). Salah satunya adalah SMP Negeri 1 Sunggal. Sekolah tersebut juga terkena dampak buruk dari pandemik sehingga banyak para peserta didik kesulitan dalam menerima pembelajaran dari para pendidik. Selama ini, proses pembelajaran dilakukan hanya dengan menggunakan aplikasi WhatsApp (Wa) sehingga proses pembelajaran berlangsung secara tidak maksimal. Untuk itu, kami melakukan pengabdian masyarakat di sekolah ini guna memberikan sosialisasi pembelajaran menggunakan Google classroom dan Zoom kepada para pendidik agar dapat lebih meningkatkan hasil belajar peserta didik. Para pendidik sangat antusias dan ikut berpartisipasi dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini dengan alasan bahwa media Google classroom dan Zoom sangat bagus diterapkan karena dapat menampilkan materi dan video pembelajaran dengan kapasitas besar sehingga pembelajaran berjalan lebih efektif dan efisen, baik secara teori maupun praktek.

Author Biography

Nurhayati Nurhayati, STMIK Kaputama

Google Scholar | SINTA : 6025180

References

Admin. (2020). Cara Penggunaan Zoom dan Google Classroom untuk Guru dan Siswa. Retrieved April 2020.https://al-ittihad.org/cara-penggunaan-zoom-dan-google-classroom-untuk-guru-dan-siswa-pdf/ → Website

Aplikasi Google Classroom https://classroom.google.com/u/0/h

Aplikasi Zoom https://play.google.com/store/apps/details?id=us.zoom.videomeetings&hl=en&gl=US

Buku Panduan LPPM STMIK Kaputama tahun 2016

Nisa, dkk. (2021). Pengaruh model pembelajaran e-learning berbantuan google classroom dan zoom cloud meeting terhadap hasil belajar siswa di SMK Negeri 6 Samarinda Jurnal Pengabdian pada Masyarakat,1(1),45-54 from https://journal.uniga.ac.id/index.php/jkpi/article/view/1053→ Jurnal online

Pengelola Web (2020). Pembelajaran Online di Tengah Pandemi Covid-19, Tantangan yang Mendewasakan. Retrieved from https://pusdatin.kemdikbud.go.id/pembelajaran-online-di-tengah-pandemi-covid-19-tantangan-yang-mendewasakan/ → Website

Sugiyono. (2012). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukawati, Sari (2021). Pemanfaatan Zoom Meeting dan Google Classroom dalam Mata Kuliah Inovasi Pembelajaran Berbasis Lesson Study. Jurnal Pengabdian pada Masyarakat, 10(1), 45-54 http://e-journal.stkipsiliwangi.ac.id/index.php/semantik/article/view/2097 → Jurnal online

Wikipedia. (2021) Google Kelas. Retrieved Februari 2021 from https://id.wikipedia.org/wiki/Google_Kelas → Website

Downloads

Published

2021-07-31