Pembuatan Sistem Informasi Perpustakaan SMP Negeri 1 Gunung Malela Kabupaten Simalungun
DOI:
https://doi.org/10.53513/abdi.v4i2.10237Keywords:
Perancangan Sistem Informasi, Sistem Informasi Perpustakaan, Perpustakaan Sekolah, SMP Negeri 1 Gunung MalelaAbstract
Perpustakaan adalah bagian dari fasilitas pendidikan yang memberikan ilmu pengetahuan kepada peserta didik untuk menambah wawasan. Sistem Informasi Perpustakaan di SMP Negeri 1 Gunung Malela Kabupaten Simalungun masih menggunakan cara yang manual pada setiap kegiatannya sehingga sering terjadi kesalahan karena penyimpanan data yang tidak teratur. Berdasarkan permasalahan yang terjadi di SMP Negeri 1 Gunung Malela Kabupaten Simalungun maka dibuatlah suatu sistem informasi perpustakaan berbasis WEB untuk memberikan solusi dari permasalahan tersebut bagi petugas dan penanggung jawab perpustakaan dalam mengelola data-data perpustakaan yang berupa transaksi peminjaman, pengembalian buku, data anggota, data buku dan menampilkan laporan transaksi peminjaman dan pengembalian yang terjadi. Hasil akhir yang diperoleh adalah sebuah sistem informasi perpustakaan terpadu berbasis web yang memiliki kegunaan dalam pengadaan keanggotan, pengadaan data buku, menambahkan anggota dan data buku, serta melakukan peminjaman dan pengembalian buku bagi anggota perpustakaanReferences
Ainiyah, Nur. 2018. “Remaja Millenial Dan Media Sosial: Media Sosial Sebagai Media Informasi Pendidikan Bagi Remaja Millenial.” Jurnal Pendidikan Islam Indonesia 2(2): 221–36.
Anraeni, Siska, Tasrif Hasanuddin, Poetri Lestari Lokapitasari Belluano, and Muhammad Andi Fadhie. 2020. “Sistem Informasi Pelayanan Administrasi Kependudukan Desa Pucak, Kecamatan Tompobulu, Kabupaten Maros.” Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer 6(2): 50–54.
Dr. Kusnendi, M.S. 2014. “Konsep Dasar Sistem Informasi.” Konsep Dasar Sistem Informasi: 1–36.
Fatimah, Nur, and Yandria Elmasari. 2018. “Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Untuk Sma Islam Sunan Gunung Jati.” JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika) 3(2): 130–37.
Kinaswara, Titus Aditya, Nasrul Rofiah Hidayati, and Fatim Nugrahanti. 2019. “Rancang Bangun Aplikasi Inventaris Berbasis Website Pada Kelurahan Bantengan | Kinaswara | Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi (SENATIK).” Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Komunikasi (SENATIK) 2(1): 71–75. http://prosiding.unipma.ac.id/index.php/SENATIK/article/view/1073.
Rahmawati, N. A., & Bachtiar, A. C. (2018). Analisis dan perancangan sistem informasi perpustakaan sekolah berdasarkan kebutuhan sistem. Berkala Ilmu Perpustakaan Dan Informasi, 14(1), 76. https://doi.org/10.22146/bip.28943