Evaluasi Mobile Learning Pemrograman Dasar sebagai Media Pembelajaran Mandiri

Authors

  • Hafiz Elmi Universitas Negeri Padang
  • Ambiyar Ambiyar Universitas Negeri Padang
  • Fahmi Rizal Universitas Negeri Padang
  • Nizwardi Jalinus Universitas Negeri Padang
  • Waskito Waskito Universitas Negeri Padang
  • Rizky Ema Wulansari Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.53513/jis.v22i2.8457

Keywords:

Mobile Learning, Pemograman dasar, Media pembelajaran, Praktikalitas, Efektifitas

Abstract

Dalam mengembangkan suatu sistem, kemudahan penggunaan merupakan prinsip penting yang digunakan sebagai ukuran keberhasilan sistem. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi Mobile Learning Pemrograman Dasar yang berfokus pada aspek praktikalitas dan efektifitas penggunaan sistem. Populasi penelitian ini adalah peserta didik kelas X SMK Negeri 6 Padang dengan jumlah peserta didik sebanyak 28 orang. Data praktikalitas diperoleh dari angket, tujuannya adalah untuk melihat kepraktisan Mobile Learning meliputi aspek kemudahan, waktu yang diperlukan dan daya tarik Mobile Learning. Selanjutnya untuk mengukur keefektifan Mobile Learning digunakan instrumen berupa tes hasil belajar (posttest) pada kelas kontrol dan kelas eksperimen. Pembelajaran menggunakan media pembelajaran interaktif Mobile Learning dilaksanakan dalam enam kali tatap muka dan satu kali pemberian tes akhir (post-test). Berdasarkan angket uji praktikalitas yang telah diberikan kepada peserta didik didapatkan hasil 82,75% dengan kategori sangat praktis. Selanjutnya, berdasarkan data hasil belajar dari siswa yang mengikuti tes setelah mereka menggunakan Mobile Learning memiliki rata-rata hasil belajar yaitu 78.84, ini termasuk kategori sangat efektif. Hasil ini menunjukkan bahwa dengan kategori praktis yang dikembangkan dapat mempermudah siswa dalam pemahaman materi dan menunjukkan efektivitas Mobile Learning sebagai media pendukung pembelajaran mandiri dibuktikan dari adanya peningkatan hasil belajar siswa setelah menggunakan Mobile Learning.

References

D. Nugroho and U. N. Yogyakarta, “PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR DI SMK NEGERI 1 BANSARI TEMANGGUNG MEDIA DEVELOPMENT BASED LEARNING ON THE SUBJECT OF INTERACTIVE MULTIMEDIA ELECTRONIC ENGINEERING BASIC IN SMK NEGERI 1 BANSARI TEMANGGUNG.â€

R. Yustiani and R. Yunanto, “PERAN MARKETPLACE SEBAGAI ALTERNATIF BISNIS DI ERA TEKNOLOGI INFORMASI,†Komputa : Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika, vol. 6, no. 2, pp. 43–48, Oct. 2017, doi: 10.34010/komputa.v6i2.2476.

H. Elmi, W. Simatupang, and M. Muskhir, “JTEV (Jurnal Teknik Elektro dan Vokasional) Efektivitas Mobile Learning Sebagai Media Pendukung Pembelajaran Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa,†vol. 9, no. 1, 2023, doi: 10.24036/jtev.v9i1.121670.

M. Ngafifi, “KEMAJUAN TEKNOLOGI DAN POLA HIDUP MANUSIA DALAM PERSPEKTIF SOSIAL BUDAYA,†Jurnal Pembangunan Pendidikan: Fondasi dan Aplikasi, vol. 2, no. 1, Jun. 2014, doi: 10.21831/jppfa.v2i1.2616.

M. Rifqi, L. Alhafidz, and A. Haryono, “PENGEMBANGAN MOBILE LEARNING BERBASIS ANDROID SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN EKONOMI,†Jurnal Pendidikan Ekonomi, vol. 11, no. 2, 2018, doi: 10.17977/UM014v11i22018p0107.

G. I. Lintjewas, S. J. A. Sumarauw, and R. J. Pulukadang, “Pengembangan Aplikasi Mobile Learning Berbasis Android pada Materi Persamaan Linear Satu Variabel,†MARISEKOLA: Jurnal Matematika Riset Edukasi dan Kolaborasi, vol. 3, no. 1, pp. 57–64, Apr. 2022, doi: 10.53682/marisekola.v3i1.2491.

J. Christianto, W. Djoko Dwiyogo, and K. Kunci, “Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN CRICKET BERBASIS MOBILE LEARNING PADA TIM OLAHRAGA CRICKET UNIVERSITAS NEGERI MALANG,†2019. [Online]. Available: http://journal2.um.ac.id/index.php/jpj

S. Dharma, Pendekatan, Jenis, dan Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: . Jakarta: Direktorat Tenaga Kependidikan Ditjen PMPTK, Departemen Pendidikan Nasional, 2008.

Sugiyono, Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta, 2012.

R. C. Miranda, A. E. Setiadi, and A. Sunandar, “Efektivitas Media Animasi terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Sistem Ekskresi Manusia,†Biosfer : Jurnal Biologi dan Pendidikan Biologi, vol. 7, no. 2, Dec. 2022, doi: 10.23969/biosfer.v7i2.6396.

P. Jerry Radita Ponza, I. Nyoman Jampel, and I. Komang Sudarma, “PENGEMBANGAN MEDIA VIDEO ANIMASI PADA PEMBELAJARAN SISWA KELAS IV DI SEKOLAH DASAR,†2018. [Online]. Available: www.powtoon.com

E. Solihin and S. Sukardi, “Pengaruh Penerapan Sistem Control Valve Cooler 1 Berbasis Microcontroller ATmega 2560 Terhadap Moisture Pakan After Mixing dengan Bagging Off di PT. Japfa Comfeed Indonesia, Tbk. Unit Padang,†JTEV (Jurnal Teknik Elektro dan Vokasional), vol. 6, no. 2, p. 80, May 2020, doi: 10.24036/jtev.v6i2.108549.

A. Waritsman Universitas Madako Tolitoli Korespondensi Penulis, “HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA,†2020.

R. Rikizaputra and H. Sulastri, “Pengaruh E-Learning dengan Google Classroom terhadap Hasil dan Motivasi Belajar Biologi Siswa,†Lectura : Jurnal Pendidikan, vol. 11, no. 1, pp. 106–118, Feb. 2020, doi: 10.31849/lectura.v11i1.3760.

D. Julia and S. Hartati, “PENGARUH METODE SURVEY-QUESTION-READ-RECITED-REVIEW (SQ3R) TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA SUB MATERI SISTEM EKSKRESI MANUSIA,†Jurnal BIOEDUIN : Program Studi Pendidikan Biologi, vol. 5, no. 1, pp. 77–84, Aug. 2015, doi: 10.15575/bioeduin.v5i1.2460.

M. Islamiyah, L. Widayanti, and S. Asia Malang, “Efektifitas Pemanfaatan E-Learning Berbasis Website Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa STMIK Asia Malang Pada Mata Kuliah Fisika Dasar,†2016. [Online]. Available: www.elearning.

Usmadi, “Pengujian Persyaratan Analisis (Uji Homogenitas Dan Uji Normalitas),†Inovasi Pendidikan, vol. 7, no. 1, Mar. 2020.

S. Suciati, D. P. Utami, and N. P. A. Arsini, “UJI HOMOGENITAS TEPUNG IKAN PADA SAMPEL UJI BANDING ANTAR LABORATORIUM DI BALAI BESAR RISET BUDIDAYA LAUT DAN PENYULUHAN PERIKANAN,†Buletin Teknik Litkayasa Akuakultur, vol. 18, no. 2, p. 139, Dec. 2020, doi: 10.15578/blta.18.2.2020.139-143.

N. Jalinus and Ambiyar, Media dan Sumber Pembelajaran, 1st ed. Jakarta: Kencana, 2016.

E. Mulyasa, Menjadi Guru Profesional Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2005.

Downloads

Published

2023-08-01