Website Analisa Gangguan Belajar pada Anak dengan Metode Dempster Shafer

Authors

  • Ardani Tanaka STMIK Triguna Dharma
  • Yopi Hendro STMIK Triguna Dharma
  • Risky Amanda STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jis.v17i2.48

Keywords:

Gangguan Belajar, Dempster Shafer, Website

Abstract

Kesulitan menganalisa gangguan belajar yang dialami anaknya belajar adalah kegiatan yang sangat penting dalam setiap penyelenggaraan jenis dan jenjang pendidikan. Salah satu disebabkan karena kurangnya pengetahuan orang tua dalam masalah gangguan belajar anak. Sehingga penting suatu aplikasi berbasis website dalam menganalisa gangguan belajar pada anak.Metode Dempster Shafer  yang digunakan untuk melakukan perhitungan nilai-nilai perilaku yang dimiliki anak tersebut. Dengan konsultasi pada sistem berbasis web ini gejala yang dipilih akan mempengaruhi nilai hipotesa semakin meningkat atau semakin menurun. Dan sistem akan menganalisa dan memberikan informasi  hipotesa berupa kemungkinan gangguan belajar akademik pada  anak yang besar apakah gangguan belajar membaca, menulis atau menghitung...Dengan adanya sistem dapat mempermudah dan memberikan solusi kepada orang tua dalam mengatasi masalah gangguan belajar yang terjadi pada anak

References

T.Sutojo/Edi.M/Vincent.S.2010.Kecerdasan Buatan.Semarang;Andi

Zulfian Azmi.2017.Pengantar Sistem Pakar Dan Metode.Jakarta: Mitra Wacana Media

Ignizio, J. P. 1991. Introduction To Expert Systems : The Development and Implementation of Rule-Based Expert Systems. McGraw-Hill, Inc., New York. Kusrini. 2006. Sistem Pakar Teori dan Aplikasi. Penerbit Andi,Yokyakarta.

Development of Fuzzy Expert System for the Neo Phropathy Control assessment

in Patient with 2 Diabetes Melitus. Di temu kenali Homepage:www.elsevier.com /licate/eswa.

Ditemui kenali pada tanggal 16 Juni 2017 dari www.kamus bahasaindonesia.org

Downloads

Published

2018-08-08