Sistem Pendukung Keputusan dalam Menentukan Kelayakan Lokasi Tower pada PT. Winer Medan dengan Menggunakan Metode Weight Product
DOI:
https://doi.org/10.53513/jis.v18i1.106Keywords:
Sistem Pendukung Keputusan, Lokasi Pendirian Tower, Weight ProductAbstract
Pada PT. Winer Medan, proses pengambilan keputusan dalam menentukan kelayakan lokasi pendirian tower masih masih manual dengan mengirim tim survei ke beberapa lokasi. Hal ini dapat menjadi masalah dikarenakan penentuan lokasi tower yang akan dibangun memerlukan proses waktu yang lama dalam memberikan keputusan. Mengetahui hal tersebut maka dalam hal ini diperlukan suatu sistem yang dapat membantu proses pengambilan keputusan menentukan kelayakan lokasi pendirian tower.Mengetahui hal tersebut, maka akan diterapkan suatu metode pengambilan keputusan multikriteria dengan memecahkan situasi kompleks dan tidak terstrutktur kedalam bagian-bagian dan menyusunnya dalam bentuk hierarki. Metode yang digunakan adalah metode Weight Product yang diimplementasikan ke dalam sebuah sistem pendukung keputusan.Dengan menggunakan metode weight product pada sistem pendukung keputusan maka pengambilan keputusan lokasi pendirian tower dapat dihitung berdasarkan bobot kriteria yang dinilai, sehingga dapat dihasilkan keputusan lokasi pendirian tower yang layak.References
Kusrini. 2007. Konsep Dan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan. Yogyakarta: Penerbit Andi
Rosa, A.S., & Shalahuddin, M. 2013. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan
Berorientasi Objek. Bandung : Informatika.
Priyanto, R. 2009. Langsung Bisa Visual Basic.NET 2008. Yogyakarta: Penerbit ANDI.
Jogiyanto. 2005. Analisis Dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Penerbit ANDI.
Fartindyyah, N dan Subiyanto. 2014. Sistem pendukung keputusan peminatan SMA menggunakan Weighted Product (WP). Jurnal Kependidikan, 44(2), 139-145.
Downloads
Published
2019-02-22
Issue
Section
Articles