Perancangan Prototype Smart Home Sistem Multisensor Berbasis Arduino Uno Menggunakan Android

Authors

  • Rio Alfriadi Malau STMIK TRIGUNA DHARMA
  • Afdal Alhaifz STMIK TRIGUNA DHARMA
  • Vina Winda Sari STMIK TRIGUNA DHARMA

DOI:

https://doi.org/10.53513/jursik.v2i5.9076

Abstract

Sistem Smart Home Multi Sensor adalah suatu sistem cerdas yang dikembangkan untuk meningkatkan efisiensi energi dan kenyamanan bagi penghuni rumah. Untuk mengurangi adanya pemborosan dalam penggunaan energi. Sistem ini memanfaatkan berbagai sensor untuk mengumpulkan data dari lingkungan rumah dan melakukan tindakan yang tepat berdasarkan data yang diperoleh. Penelitian ini fokus pada penerapan beberapa sensor yang mencakup suhu, sensor keamanan pada pintu, deteksi api dan kontroling lampu led pada rumah menggunakan aplikasi yang sudah diinstall pada smartphone sehingga tidak lagi menyalakan dan mematikan lampu dengan cara manual..Kesimpulannya, sistem Smart Home Multi Sensor menawarkan solusi cerdas untuk meningkatkan efisiensi energi, kenyamanan, dan keamanan penghuni rumah. Integrasi berbagai sensor dan teknologi komunikasi nirkabel memungkinkan sistem ini untuk berfungsi secara terkoordinasi dan efektif. Penggunaan sistem ini diharapkan dapat berkontribusi pada pengurangan pemborosan energi dan menciptakan rumah pintar yang lebih aman dan nyaman.

Author Biographies

Rio Alfriadi Malau, STMIK TRIGUNA DHARMA

Sistem Komputer

Afdal Alhaifz, STMIK TRIGUNA DHARMA

Sistem Komputer

References

F. Masykur and F. Prasetiyowati, “Aplikasi Rumah Pintar ( Smart Home ) Pengendali Peralatan,†J. Teknol. Inf. dan ilmu Komput., vol. 3, no. 1, pp. 51–58, 2018.

H. Setiawan, A. Sofwan, and Y. Christyono, “Perancangan Aplikasi Smart Home Berbasis Android Untuk Pengendalian Keamanan Rumah Dengan Menggunakan Android Studio,†Transient, vol. 6, no. 3, p. 503, 2019, doi: 10.14710/transient.6.3.503-513.

D. Kurnianto, A. M. Hadi, and E. Wahyudi, “Perancangan Sistem Kendali Otomatis pada Smart Home menggunakan Modul Arduino Uno,†J. Nas. Tek. Elektro, vol. 5, no. 2, 2018, doi: 10.20449/jnte.v5i2.276.

A. A. M. Harefa, Z. Azmi, and H. Hafizah, “Implementasi Teknik PWM (Pulse Width Modulation) Pada Wipper Mobil Otomatis Berbasis Mikrokontroler,†J. Sci. …, vol. 4307, no. August, pp. 91–95, 2020, [Online]. Available: http://jurnal.goretanpena.com/index.php/JSSR/article/view/423%0Ahttp://jurnal.goretanpena.com/index.php/JSSR/article/viewFile/423/353

L. Hakim and J. Halim, “Peringatan Kebakaran Hutan Menggunakan Sensor Api , Suhu dan Asap,†Semin. Nas. Teknol. Inf. Dan Komun., vol. 14, pp. 26–38, 2018.

Suherman, I. Adriyanto, and S. Dwiyatno, “Rancang BangunAlat Ukur Temperatur Suhu Perangkat Server Menggunakan Sensor LM35 Berbasis SMS Gateway,†J. Prosisko, vol. 2, no. 1, pp. 42–63, 2019.

S. Siswanto, G. P. Utama, and W. Gata, “Pengamanan Ruangan Dengan Dfrduino Uno R3, Sensor Mc-38, Pir, Notifikasi Sms, Twitter,†J. RESTI (Rekayasa Sist. dan Teknol. Informasi), vol. 2, no. 3, pp. 697–707, 2018, doi: 10.29207/resti.v2i3.592.

A. P. Zanofa, R. Arrahman, M. Bakri, and A. Budiman, “Pintu Gerbang Otomatis Berbasis Mikrokontroler Arduino Uno R3,†J. Tek. dan Sist. Komput., vol. 1, no. 1, pp. 22–27, 2020, doi: 10.33365/jtikom.v1i1.76.

N. T. Wirawan, “Pemanfaatan Smartphone pada Robot Beroda untuk Monitoring Jarak Robot dengan Halangan Menggunakan Bluetooth Hc-05 Sebagai Media Komunikasi,†J. KomtekInfo, vol. 5, no. 1, pp. 110–121, 2018, doi: 10.35134/komtekinfo.v5i1.16.

H. Hayatunnufus and D. Alita, “Sistem Cerdas Pemberi Pakan Ikan Secara Otomatis,†J. Teknol. dan Sist. Tertanam, vol. 1, no. 1, p. 11, 2020, doi: 10.33365/jtst.v1i1.799.

Joko Christian and Nurul Komar, “Prototipe Sistem Pendeteksi Kebocoran Gas LPG Menggunakan Sensor Gas MQ2, Board Arduino Duemilanove, Buzzer, dan Arduino GSM Shield pada PT. Alfa Retailindo (Carrefour Pasar Minggu),†J. Ticom, vol. 2, no. 1, pp. 58–64, 2019.

M. I. Hakiki, U. Darusalam, and N. D. Nathasia, “Konfigurasi Arduino IDE Untuk Monitoring Pendeteksi Suhu dan Kelembapan Pada Ruang Data Center Menggunakan Sensor DHT11,†J. Media Inform. Budidarma, vol. 4, no. 1, p. 150, 2020, doi: 10.30865/mib.v4i1.

S. Badriah, “Kelayakan Perangkat Pembelajaran Dengan Media Animasi Sketchup Pada Perhitungan Volume Dan Bahan Pekerjaan Kolom Di Smkn 1 Mojokerto,†J. Kaji. Pendidik. Tek. Bangunan Univ. Negeri Surabaya, vol. 7, no. 2, pp. 1–11, 2021.

S. Edriati, L. Husnita, E. Amri, A. A. Samudra, and N. Kamil, “Penggunaan Mit App Inventor untuk Merancang Aplikasi Pembelajaran Berbasis Android,†E-Dimas J. Pengabdi. Kpd. Masy., vol. 12, no. 4, pp. 652–657, 2021, doi: 10.26877/e-dimas.v12i4.6648.

A. Fatoni and D. B. Rendra, “Perancangan Prototype Sistem Kendali Lampu Menggunakan Handphone Android Berbasis Arduino,†Prosisko, vol. 1, no. September, pp. 23–29, 2018.

Downloads

Published

2023-09-23