A Analisis Penggunaan Metode TOPSIS Dalam Penentuan Kelas Atlet Pencak Silat di Tapak Suci UMSU

Authors

  • Firahmi Rizky Universitas muhammadiyah sumatera utara
  • Muhammad Kurnia Razak STMIK Triguna Dharma
  • Usti Sitorus Pane STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jsk.v7i2.9958

Keywords:

TOPSIS, Pencak Silat , Penentuan Kelas Atlet , Tapak Suci

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh data observasi yang telah menunjukkan perolehan dari penentuan kelas atlet pencak silat di Tapak Suci UMSU yang dimana observasi ini melakukan perhitungan dengan metode TOPSIS semua atlet dalam data tersebut telah terpilih melalui kreteria yang sudah di sediakan yaitu mulai dari berat badan tinggi badan dan masa otot. Telah di sesuaikan dan terperinci buat para atlet mulai dari berat badan sudah di sesuaikan per 5 kg setiap kelas, dalam alternatif ada 3 atlet yang berbeda berat badan masa otot dan tinggi badan di alternatif pertama yaitu dengan berat badan 58kg akan di pertandingkan dalam kelas B begitu juga di alternatif kedua yaitu dengan berat badan 63 akan di pertandingkan dalam kelas D dan alternatif ketiga dengan berat badan 48 akan di pertandinkan dalam kelas A dengan tinggi masing masing atlet berkisar 155 cm sampai 178 cm dan dengan masa otot di setiap atlet itu ada di kisar oto kecil dan besar. Jadi peneliti sudah menemukan penentuan kelas atlet di dalam alternatif sudah ada atau data yang ada di dalam mini riset ini.

Author Biography

Usti Sitorus Pane, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

S. Ediyono and S. T. Widodo, “Memahami Makna Seni dalam Pencak Silat,” Panggung, vol. 29, no. 3, 2019, doi: 10.26742/panggung.v29i3.1014.

A. Prayogo, “Survei Minat Belajar Siswa Terhadap Pembelajaran Beladiri Pencak Silat Di Smk Texmaco Karawang,” J. Penjaskesrek, vol. 8, no. 1, p. 1, 2021.

Z. N. Sari, H. Kumbara, and M. T. Akhbar, “Motif Masyarakat Berolahraga,” Gelangg. Olahraga J. Pendidik. Jasm. dan Olahraga, vol. 5, no. 2, pp. 155–163, 2022, doi: 10.31539/jpjo.v5i2.2805.

L. L. Carolin, I. K. B. Astra, and I. G. Suwiwa, “Pengembangan Media Video Pembelajaran dengan Model ADDIE pada Materi Teknik Dasar Tenda,” J. Kejaora J. Kesehat. Jasm. dan Olah Raga, vol. 5, no. 2, pp. 12–18, 2020.

R. A. Pratiwi, E. Purnomo, and M. Haetami, “Pengaruh Latihan Plyometrik Terhadap Kecepatan Tendangan T Pencak Silat,” J. Pendidik. dan Pembelajaran Khatulistiwa, vol. 8, no. 11, pp. 1–8, 2018.

W. Guntur Sutopo and Misno, “Analisis Kecepatan Tendangan Sabit Pada Pesilat Remaja Perguruan Pencak Silat Tri Guna Sakti Di Kabupaten Kebumen Tahun 2020,” JUMORA J. Moderasi Olahraga, vol. 1, no. 01, pp. 27–34, 2021, doi: 10.53863/mor.v1i01.131.

T. ISWANTO and A. RIZANUL WAHYUDI, “Tingkat Pemahaman Atlet Terhadap Peraturan Pertandingan Pencak Silat Kategori Tanding Hasil Munas Ipsi Tahun 2012 ( Studi Pada Atlet Unit Kegiatan Mahasiswa Pencak Silat Universitas Negeri Surabaya ).,” J. Prestasi Olahraga, vol. 1, no. 2, pp. 1–8, 2018.

D. O. Wibowo and A. Thyo Priandika, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Gedung Pernikahan Pada Wilayah Bandar Lampung Menggunakan Metode TOPSIS,” J. Inform. dan Rekayasa Perangkat Lunak, vol. 2, no. 1, pp. 73–85, 2021.

A. Faizal, “Jurnal Ilmiah Sport Coaching And Education Vol . 1 Januari 2019 GAMBARAN FAKTOR - FAKTOR PENYEBAB MASALAH BERAT BADAN ( OVERWEIGHT ) ATLET PENCAK SILAT PADA MASA KOMPETISI Ari Faizal [email protected] Masalah Berat Badan ( Overweight ) Atlet Pencak,” J. Ilm. Sport Coach. Educ., vol. 1, pp. 65–78, 2019.

P. I. Purnamasari, F. Marisa, I. D. Wijaya, T. Informatika, and U. W. Malang, “Sistem Pendukung Keputusan Rekomendasi Paket Menu,” vol. 11, no. 1, 2019.

P Hariyanti, W., Astra, I. ketut B., & Suwiwa, I. G. (2019). Pengembangan Model Latihan Fleksibilitas Tingkat Pemula dalam Pembelajaran Pencak Silat. Jurnal Penjakora, 6(1), 57. https://doi.org/10.23887/penjakora.v6i1.17713

Faizal, A. (2019). Jurnal Ilmiah Sport Coaching And Education Vol . 1 Januari 2019 GAMBARAN FAKTOR - FAKTOR PENYEBAB MASALAH BERAT BADAN ( OVERWEIGHT ) ATLET PENCAK SILAT PADA MASA KOMPETISI Ari Faizal [email protected] Masalah Berat Badan ( Overweight ) Atlet Pencak. Jurnal Ilmiah Sport Coaching and Education, 1, 65–78.

Downloads

Published

2024-07-29 — Updated on 2024-07-29

Versions