Implementasi AHP Dan Promethee Dalam Pemilihan Bengkel Resmi Terbaik Di Deli Serdang

Authors

  • Ahmad Raynaldi Universitas Islam Nageri Sumatera Utara
  • Ali Ikhwan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Muhammad Dedi Irawan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.53513/jsk.v6i2.8363

Keywords:

Sistem Pendukung Keputusan, AHP, Promethee, Bengkel Resmi

Abstract

PT. Astra Honda Motor menunjuk PT. Indako Trading Coy menjadi main dealer Honda untuk wilayah Sumatera Utara. Setiap tahun PT. Indako Trading Coy memilih bengkel dinas terbaik di wilayah Sumatera Utara guna memotivasi bengkel dinas untuk mencapai target masuk unit dan mendorong promosi. Dalam pemilihan bengkel resmi terbaik yang dilakukan oleh PT. Indako Trading Coy masih dilakukan dengan perhitungan manual dengan menghitung dari data dan poin yang diperoleh dari masing-masing bengkel resmi. Dengan banyaknya data yang harus dihitung dan perhitungan yang masih manual, tidak menutup kemungkinan akan terjadi kesalahan dalam memilih bengkel resmi terbaik. Untuk menghindari kesalahan dalam perhitungan maka diperlukan sistem pendukung keputusan yang terkomputerisasi dengan menggabungkan dua metode yaitu metode AHP sebagai tahap penilaian bobot kriteria dan PROMETHEE sebagai tahap pemeringkatan agar PT. Indako Trading Coy tidak salah memilih bengkel resmi terbaik. Selama ini dalam pengiriman data, setiap admin di bengkel resmi akan membuat laporan harian dan laporan bulanan dalam bentuk microsoft excel kemudian mengirimkannya secara online ke PT. Indako Trading Coy, sehingga hasil penelitian ini mendapatkan ranking pada alternatif dengan nilai akhir tertinggi yaitu dealer CV. Deli Motor dengan nilai 0,683 merupakan nilai rangking terpenting, sehingga dapat dikatakan bahwa CV. Deli Motor adalah bengkel resmi terbaik di Deli Serdang.

References

D. F. Shiddieq Dan E. Septyan, “Analisis Perbandingan Metode Ahp Dan Saw Dalam Penilaian Kinerja Karyawan (Studi Kasus Di Pt. Grafindomedia Pratama Bandung),†Lpkia, Vol. 1, No. 1, Hal. 1–7, 2020.

I. Chaidir Ishak, A. Sinsuw, Dan V. Tulenan, “Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Sertifikasi Guru Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (Saw),†J. Tek. Inform., Vol. 10, No. 1, 2020, Doi: 10.35793/Jti.10.1.2017.15923.

Jijon Raphita Sagala, “Model Rapid Application Development (Rad)Dalam Pengembangan Sistem Informasi Penjadwalanbelajar Mengajar,†J. Mantik Penusa, Vol. 2, No. 1, Hal. 88, 2021.

M. Firmansah, “Analisis Penerapan Prinsip Critical Non-Essentials Pada Astra Honda Authorized Service Station ( Ahass ) Di Kota Bogor Pt Astra Honda Motor Akan Mendapatkan Hasil Maksimal Jika Memberikan Pelayanan Yang Baik , Sebelum , Selama , Dan Terutama Setelah Penju,†Vol. V, No. 2, Hal. 167–181, 2021.

W. Aprianti Dan U. Maliha, “Sistem Informasi Kepadatan Penduduk Kelurahan Atau Desa Studi Kasus Pada Kecamatan Bati-Bati,†Vol. 2, No. 2013, Hal. 21–28, 2021, [Daring]. Tersedia Pada: Https://Jsi.Politala.Ac.Id/Index.Php/Jsi/Article/View/14

D. Arbian, “Sistem Pendukung Keputusan (Spk) Pemberian Beasiswa Berbasis Topsis (Studi Kasus Yayasan Pendidikan Al-Hikmah Bululawang Malang),†J. Ilm. Teknol. Inf. Asia, Vol. 11, No. 1, Hal. 29, 2020, Doi: 10.32815/Jitika.V11i1.40.

Fitri Ayu And Nia Permatasari, “Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Pkl Pada Divisi Humas Pt Pegadaian,†J. Infra Tech, Vol. 2, No. 2, Hal. 12–26, 2020, [Daring]. Tersedia Pada: Http://Journal.Amikmahaputra.Ac.Id/Index.Php/Jit/Article/Download/33/25

M. Aman Dan Suroso, “Pengembangan Sistem Informasi Wedding Organizer Menggunakan Pendekatan Sistem Berorientasi Objek Pada Cv Pesta,†J. Janitra Inform. Dan Sist. Inf., Vol. 1, No. 1, Hal. 47–60, 2021, Doi: 10.25008/Janitra.V1i1.119.

F. Agustini, “Penerapan Metode Ahp Pada Pemilihan Kosmetik Yang Tepat Untuk Siswi Sma,†Swabumi, Vol. 6, No. 2, Hal. 165–173, 2019, Doi: 10.31294/Swabumi.V6i2.4577.

M. Mukhtar Dan S. Adhy, “Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Promethee Pada Primkopti Jakarta Selatan,†J. Masy. Inform., Vol. 10, No. 2, Hal. 40–46, 2019, Doi: 10.14710/Jmasif.10.2.31496.

M. D. Irawan Dan S. Aprilla, “Implementasi E-Arsip Pada Program Studi Teknik Informatika,†J. Teknol. Inf., Vol. 2, No. 1, Hal. 67, 2019, Doi: 10.36294/Jurti.V2i1.411.

R. M. L Rozana, “Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pengarsipan Surat Berbasis Web Pada Kantor Lurah Desa Dayah Tuha,†L Rozana, R Musfikar, Vol. 2, No. 1, Hal. 11–19, 2020, [Daring]. Tersedia Pada: Https://Jurnal.Ar-Raniry.Ac.Id/Index.Php/Cyberspace/Article/View/6933

P. E. S. Dan L. S. Sudjiman, “Analisis Sistem Informasi Manajemen Berbasis Komputer Dalam Proses Pengambilan Keputusan,†J. Teika, Vol. 8, No. 2, Hal. 55–67, 2019, [Daring]. Tersedia Pada: Https://Jurnal.Unai.Edu/Index.Php/Teika/Article/View/2327

M. A. Suhada, I. Zufria, Dan A. Ikhwan, “Penerapan Metode Multilevel Feedback Queue Pada Sistem Informasi Pemesanan Paket Haji Dan Umrah Di Pt. Aubaine Kabuhayan,†Jis, Vol. 5, No. 2, Hal. 51–62, 2020.

R. Watrianthos, K. Kusmanto, E. F. S. Simanjorang, M. Syaifullah, Dan I. R. Munthe, “Penerapan Metode Promethee Sebagai Sistem Pendukung Keputusan Pemeringkatan Siswa,†J. Media Inform. Budidarma, Vol. 3, No. 4, Hal. 381, 2019, Doi: 10.30865/Mib.V3i4.1546.

S. Samsudin, M. D. Irawan, Dan A. H. Harahap, “Mobile App Education Gangguan Pencernaan Manusia Berbasis Multimedia Menggunakan Adobe Animate Cc,†J. Teknol. Inf., Vol. 3, No. 2, Hal. 141, 2019, Doi: 10.36294/Jurti.V3i2.1009.

H. Putra, “Perbandingan Metode Ahp Dan Promethee Dalam Penentuan Tingkat Kompetensi Soft Skill Mahasiswa (Studi Kasus Di Universitas Pembangunan Panca Budi Medan),†J. Sci. Soc. Res., Vol. 4307, No. 3, Hal. 370–378, 2021, [Daring]. Tersedia Pada: Http://Jurnal.Goretanpena.Com/Index.Php/Jssr/Article/View/729

R. Dwiyana, F. Djumiati Sitania, Dan D. Kartika Rahayu, “Pemilihan Supplier Tandan Buah Segar Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (Ahp) Dan Topsis Pada Pabrik Pengolahan Kelapa Sawit,†Pros. Semin. Nas. Teknol. Iv, Vol. 1, No. 1, Hal. 89–98, 2019, [Daring]. Tersedia Pada: Https://Ocs.Unmul.Ac.Id/Index.Php/Semnastek/Article/Download/951/865

N. Evy Sophia, Indah Mumpuni, “Pendahuluan Metode Promethee Spk Sistem Pendukung Keputusan,†J. Ilm. Komputasi, Vol. 19, No. 2, Hal. 265–278, 2020.

J. S. Pasaribu, “Penerapan Framework Yii Pada Pembangunan Sistem Ppdb Smp Bppi Baleendah Kabupaten Bandung,†J. Ilm. Teknol. Infomasi Terap., Vol. 3, No. 2, Hal. 154–163, 2020, Doi: 10.33197/jitter.vol3.iss2.2017.132.

Downloads

Published

2023-07-26