Penerapan Metode Simple Additive Weigthing Pemilihan Karyawan Terbaik Per Triwulan

Authors

  • Badrul Anwar STMIK Triguna Dharma
  • Erika Fahmi Ginting STMIK Triguna Dharma
  • Muhammad Syahril STMIK Triguna Dharma
  • Nurcahyo Budi Nugroho STMIK Triguna Dharma
  • Ceni Arman Waruwu STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jsk.v6i2.7945

Keywords:

Merode SAW, Sistem Pendukung Keputusan, Karyawan terbaik, penghargaan, Bonus

Abstract

PT. Cipta Mandiri Agung Jaya Dalam melaksnakan operasional perusahaan memberikan penghargaan dan memberikan bonus kepada para karyawan-karyawan yang selama ini kinerjannya dianggap baik, penghargaan dan bonus tersebut di berikan setiap triwulanya permasalahan yang dihadapi oleh PT. Cipta Mandiri Agung Jaya selama ini perusahaan menentukan karyawan terbaik masih dengan manual dengan menghitung satu persatu dan korelasi data yang kurang akurat sehingga hasil yang diterima tidak memuaskan dan kurang efektif. Oleh sebab itu permasalahan tersebut dapat diselesaikan dengan suatu sistem untuk memberikan efesiensi waktu dan tenaga serta kualitas yang baik secara kelembagaan dibutuhkan suatu sistem untuk dapat digunakan sebagai solusi, sistem tersebut adalah sistem pendukung keputusan mengunakan metode SAW. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah perangkat lunak yang dapat dijadikan dalam mengambil keputusan dalam hal menentukan karyawan terbaik pada PT.Cipta Mandiri Agung Jaya yang efektif dan Efisien.

Author Biographies

Badrul Anwar, STMIK Triguna Dharma

Sistem Komputer

Erika Fahmi Ginting, STMIK Triguna Dharma

Sistem Inforamsi

Muhammad Syahril, STMIK Triguna Dharma

Sistem Inforamsi

Nurcahyo Budi Nugroho, STMIK Triguna Dharma

Sistem Inforamsi

Ceni Arman Waruwu, STMIK Triguna Dharma

Sistem Inforamsi

References

A. Kurniawan and R. R. Santika, “Pemilihan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) pada Perusahaan Investasi Emas,†J. Inform. Univ. Pamulang, vol. 5, no. 2, p. 167, 2020, doi: 10.32493/informatika.v5i2.5265.

A. G. B. Saquera, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Terbaik Dengan Metode SAW (Studi Kasus PT Focus Distribution Nusantara Surabaya) Berbasis Desktop,†JATI (Jurnal Mhs. Tek. Inform., vol. 01, no. 1, pp. 527–532, 2017.

A. B. P. F. A. S. Anang Aris Widodo, “Sistem Pendukung Keputusan Untuk Pemilihan Karyawan Dengan Metode Simple Additive Weighting Di Pt. Herba Penawar Alwahida Indonesia,†J I M P - J. Inform. Merdeka Pasuruan, vol. 1, no. 2, pp. 57–80, 2016, doi: 10.37438/jimp.v1i2.16.

Y. Astuti and I. Z. Fu’ad, “Penentuan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Simple Additive Weighting Pada PT. Patra Nur Alaska,†J. STMIK Pringsewu, vol. 5, no. 1, pp. 37–42, 2017, [Online]. Available: https://ojs.amikom.ac.id/index.php/semnasteknomedia/article/view/1699%0Ahttp://ojs.amikom.ac.id/index.php/semna steknomedia/article/view/1699/1576

M. T. Prihandoyo, “Unified Modeling Language (UML) Model Untuk Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web,†J. Inform. J. Pengemb. IT, vol. 3, no. 1, pp. 126–129, 2018, [Online]. Available: http://ejournal.poltektegal.ac.id/index.php/informatika/article/view/765

S. Informasi and P. Pupuk, “Jurnal TEKNOIF ISSN : 2338-2724 Pendahuluan Vol . 3 No . 2 Oktober 2015 Jurnal TEKNOIF ISSN : 2338-2724,†vol. 3, no. 2, 2015.

M. Destiningrum and Q. J. Adrian, “Sistem Informasi Penjadwalan Dokter Berbassis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus: Rumah Sakit Yukum Medical Centre),†J. Teknoinfo, vol. 11, no. 2, p. 30, 2017, doi: 10.33365/jti.v11i2.24.

J. Hutagalung, “Application of the AHP-TOPSIS Method to Determine the Feasibility of Fund Loans Penerapan Metode AHP TOPSIS untuk Menentukan Kelayakan Pinjaman Dana,†J. Pekommas, vol. 6, no. 1, pp. 1–11, 2021, doi: 10.30818/jpkm.2021.2060101.

P. Sulistyorini, “Pemodelan Visual dengan Menggunakan UML dan Rational Rose,†J. Teknol. Inf. Din. Vol., vol. XIV, no. 1, pp. 23–29, 2009.

J. A. B. J. A. Bisnis, “Aplikasi Microsoft Access 2010 Untuk Memperlancar Proses Transaksi Penjualan Di Toko Aladin,†2010.

Y. Yanuar and Nurhapipah, “Perancangan Sistem Informasi Penjualan Watches Menggunakan Microsoft Visual Basic . Net Di Pt . Gilang Agung Persada Guess Boutique Tsm Bandung Politeknik Piksi Ganesha Bandung,†pp. 65–72, 2017.

J. Hutagalung, “Studi Kelayakan Pemilihan Supplier Perlengkapan Dan ATK Menggunakan Metode SAW (Simple Additive Weighting),†J-SAKTI (Jurnal Sains Komput. dan Inform., vol. 3, no. 2, pp. 356–371, 2019, doi: 10.30645/j-sakti.v3i2.154.

Downloads

Published

2023-07-01