Penerapan Natural Language Processing Pada Aplikasi Chatbot Info Layanan Kantor Menggunakan Naive Bayes Algorithm

Authors

  • Kesuma Dwi Ningtyas
  • Rakhmat Kurniawan
  • Armansyah Armansyah

DOI:

https://doi.org/10.53513/jsk.v6i1.7413

Abstract

Informasi layanan kantor lura adalah bagian penting dalam kehidupan sehari-hari, dimana informasi layanan kantor lurah tersebut diperoleh salah satunya dengan konsultasi langsung dengan customer service. Berdasarkan hasil wawancara yang dilakukan terhadap beberapa masyarakat, masyarakat memperoleh informasi layanan kantor lurah dengan cara berkunjung ke kantor lurah dan bertanya langsung kepada customer service. Peyampaian informasi layanan kantor lurah tersebut dirasa kurang karena keterbatasan oleh waktu kerja pegawai. Pada penelitian ini solusi yang diusulkan untuk masalah tersebut salah satunya dengan cara membangun sebuah aplikasi chatbot info layanan kantor dengan penerapan  Natural Language Processing dengan menggunakan Naïve Bayes Algorithm.

References

E. W. and P. Pebriantara, ““Rancangan Bangun Aplikasi Pembelajaran dengan Memanfaatkan Chatbot API Dialogflow dan Moodle Berbasis Android Pada SMA IT ALIA Tangerang,†vol. 3, hal. 328–335, 2018.

F. Z. M. Indrayani, L. M., Amalia, R. M., & Hakim, “Emotive Expressions on Social Chatbot,†J. Sosioteknologi, vol. 18, hal. 509, 2020.

S. J. S. Tyas, M. Febianah, F. Solikhah, A. L. Kamil, dan W. A. Arifin, “Analisis Perbandingan Algoritma Naive Bayes Dan C.45 Dalam Klasifikasi Data Mining Untuk Memprediksi Kelulusan,†J. Teknol. Inf. Dan Komun., vol. 8, no. 1, hal. 86–99, 2021.

F. Battineni, G., Chintalapudi, N., & Amenta, “AI Chatbot Design during an Epidemic like the Novel Coronavirus,†Healthcare, vol. 8, hal. 154, 2020.

N. Ratama, Sistem Penunjang Keputusan Dan Sistem Pakar Dengan Pemahaman Studi Kasus. Tangerang Selatan: Penerbit Uwais Inspirasi Indonesia, CV, 2019.

D. Ginantra, Ni luh Wiwik Sri Rahayu., Arifah, Fatimah Nur., Wijaya, Anggi Hadi., Septarini, Ri Sabti., Data Mining dan Penerapan Algoritma. Medan: Yayasan Kita Menulis, 2021.

A. Khan, R., & Das, “Build Better Chatbots,†2018.

A. Y. Chandra, D. Kurniawan, dan R. Musa, “Perancangan Chatbot Menggunakan Dialogflow Natural Language Processing (Studi Kasus: Sistem Pemesanan pada Coffee Shop),†J. Media Inform. Budidarma, vol. 4, no. 1, hal. 208, 2020, doi: 10.30865/mib.v4i1.1505.

B. et al Sugara, “Perbandingan Akurasi Algoritma C4.5 dan Naïve Bayes untuk Deteksi Dini Gangguan Autisme pada Anak,†J. IKRA-ITH Inform., vol. 3, no. 1, hal. 119–128, 2019.

M. Aleedy, M., Shaiba, H., & Bezbradica, “Generating and Analyzing Chatbot Responses using Natural Language Processing,†Int. J. Adv. Comput. Sci. Appl., vol. 10, 2019.

A. Amrizal, V., Munandar, A., & Arini, “Identifikasi Matan Hadits Menggunakan Natural Language Processing Dan Algoritma Knuth Morris Pratt Berbasis Web,†J. CoreIT J. Has. Penelit. Ilmu Komput. Dan Teknol. Inf., vol. 5, hal. 56, 2019.

Y. Yunefri dan Y. Ersan Fadrial, “Chatbot Pada Smart Cooperative Oriented Problem Menggunakan Natural Language Processing Dan Naive Bayes Classifier Chatbot on Smart Cooperative Oriented Problems Using Natural Language Processing and Naive Bayes Classifier,†J. Inf. Technol. Comput. Sci., vol. 4, no. 2, hal. 2021, 2021.

Downloads

Published

2023-01-23