Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Batu Karang Menggunakan Metode Dempster Shafer

Authors

  • Yolanda Wiguna Stmik Triguna Dharma Medan
  • Faisal Taufik
  • Asyahri Hadi Nasyuha

DOI:

https://doi.org/10.53513/jsk.v5i1.4793

Keywords:

Batu Karang, Dempster Shafer, Penyakit, Sistem Pakar, Web

Abstract

Batu karang atau batu saluran kemih merupakan suatu endapan kecil dan keras yang terbentuk di ginjal, saluran kemih dan sering menimbulkan rasa sakit saat buang air kecil, dikarenakan pengetahuan masyarakat yang minim terhadap masalah penyakit batu karang, dan untuk mengetahui keadaan tersebut biasanya masyarakat melakukan pemeriksaan ke Rumah Sakit atau dokter. Namun hal ini tidak semua orang dapat melakukannya, hal ini dapat dikarenakan faktor perekonomian yang kurang mencukupi ataupun jarak yang jauh untuk mendatangi dokter, terdapat pula kelemahan setiap jam kerja praktek dokter yang terbatas. Oleh karena itu diperlukan inovasi dan solusi dalam kondisi tersebut, yaitu dengan memanfaatkan teknologi komputer untuk membangun sistem pakar yang memiliki kemampuan selayaknya seorang pakar dalam melakukan diagnosa. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa adanya metode Dempster Shafer yang dihasilkan dari gejala penyakit yang telah di input yaitu berupa jenis penyakit yang telah di proses oleh sistem dan telah disempurnakan ke dalam sebuah aplikasi berbasis web. Dari aplikasi ini diharapkan dapat membantu masyarakat umum dalam pemeriksaan penyakit batu karang.

References

I. Russari, “SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT BATU GINJAL,†pp. 18–22, 2016.

A. S. Sembiring, “TANAMAN PADI Diterbitkan Oleh : STMIK Budi Darma Medan Diterbitkan Oleh : STMIK Budi Darma Medan,†vol. III, pp. 6–11, 2013.

B. H. Hayadi, Sistem Pakar. 2015.

K. R. A. B. Sembiring, H. Hafizah, and R. Gunawan, “Sistem Pakar Mendiagnosis Penyakit Lumpuh Bebek Menggunakan Metode Dempster Shafer,†J. CyberTech, vol. 1, no. 3, pp. 165–174, 2021.

S. A. Simamora, K. Erwansyah and U. F. S. S. Pane," Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Down Syndrome Menggunakan Metode Dempster Shafer," J. CyberTech, vol. 1, no. 2, pp. 155–164, 2021.

A. Tanaka, Y. Hendro, and R. Amanda, “Website Analisa Gangguan Belajar pada Anak dengan Metode Dempster Shafer,†J. SAINTIKOM (Jurnal Sains Manaj. Inform. dan Komputer), vol. 17, no. 2, p. 218, 2018, doi: 10.53513/jis.v17i2.48.

D. S. Lumbanbatu, B. Anwar, and M. Dahria, “Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Tanaman Solanum Betaccum Menggunakan Metode Dempster Shafer,†vol. 1, pp. 1–9, 2022.

Z. Azmi and V. Yasin, Pengantar sistem pakar dan metode. 2017.

E. R. Ritonga and M. D. Irawan, “SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PARU-PARU,†vol. 2, no. 1, pp. 39–47, 2017.

E. Sagala, J. Hutagalung, S. Kusnasari, Z. Lubis, “Penerapan Sistem Pakar Dalam Mendiagnosis penyakit Tanaman Carica Papaya di UPTD . Perlindungan Tanaman Pangan dan H. Menggunakan D. Shafer,†vol. 1, no. 1, pp. 95–103, 2021.

Downloads

Published

2022-01-17