Sistem Pendukung Keputusan Untuk Penentuan Kelulusan Sertifikat Kompetensi Bidang Tour Leader Pada Badan Nasional Sertifikasi Profesi Dengan Menggunakan Metode Multi Objective Optimization on the Basic of Ratio Analysis (MOORA)
DOI:
https://doi.org/10.53513/jct.v1i8.823Abstract
Penyebab layak atau ketidaklayakan kelulusan dari berbagai sudut pandang menjadi awal mulanya penilaian subjektif sehingga menjadikan penilaian tidak transparansi. Biasanya disebabkan karena pihak yang tidak mengikuti alur penilaian sudah ditetapkan oleh LSP (Lembaga Sertifikasi Profesi) dalam proses pelatihan, sehigga assesor menilai berdasarkan sudut pandang. Mengingat penilaian berdasarkan kriteria yang sudah ditetapkan LSP (Lembaga Sertifikasi Profesi) jadi, harus mengikuti standart agar siswa-siswi pelatihan teruji dengan kompeten. Masalah menjadi titik tolak dalam pembuatan skripsi ini adalah bagaimana menyelesaikan masalah tersebut dengan menggunakan metode moora.Berdasarkan permasalahan yang ada maka dibuatlah suatu program yang dapat membantu, yaitu Sistem Pendukung Keputusan (Dession Support System) dengan menggunakan metode Moora program ini untuk membantu menenentukan kelayakan kelulusan secara objektif beserta memberikan solusi. Hasil akhir dari penelitian ini adalah untuk mempermudah pengguna untuk melakukan penentuan kelulusan terhadap pelatihan ketenagakerjaan menggunakan metode Moora, sehingga memberikan hasil keputusan yang dapat menunjukkan tingkat kepercayaan sistem terhadap kelulusan tersebut dan saran atau solusi untuk mengatasi penilaian manual yang kurang efektif.ÂReferences
R. M. Simanjorang, P. Studi, and T. Informatika, “SUMATERA UTARA,†vol. 4, no. 2, pp. 27–33, 2019.
A. Kusuma, A. Nasution, R. Safarti, R. K. Hondro, and E. Buulolo, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Siswa / I Teladan Dengan Menggunakan Metode Multi-Objective Optimization on The Basis of Ratio Analisis ( MOORA ),†vol. 5, no. 2, pp. 114–119, 2018.
M. Rambe, “MENGGUNAKAN METODE MULTI OBJECTIVE OPTIMIZATION ON THE BASIS OF RASIO ANALYSIS ( MOORA ) STUDI KASUS : PT . JNE CABANG MEDAN,†vol. 14, pp. 20–25, 2019.
K. J. Hondro, Y. Franky, and H. Batubara, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Duta Kampus Terbaik Mengunakan Multi Objective Optimization on The Basis of Ratio Analysis ( MOORA ),†pp. 501–506, 2018.
A. Muharsyah, S. R. Hayati, M. I. Setiawan, and H. Nurdiyanto, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Jurnalis Menerapkan Multi- Objective Optimization On The Basis Of Ratio Analysis ( MOORA ),†vol. 5, no. 1, pp. 19–23, 2018.
K. Nita, P. Rahayu, and A. F. Maradona, “Sertifikasi konstruksi tenaga kerja : antara mengikuti peraturan pemerintah dan membangun kompetensi bisnis Certification of labor construction : between following the regulation of the,†vol. 17, no. 1, pp. 45–51, 2020.
N. Riana, P. Dra, H. Syofia, and M. Si, “No Title,†pp. 1–11.