Sistem Pakar Mendeteksi Kerusakan Mesin Fotocopy IR6000 Menggunakan Metode Certainty Factor

Authors

  • Cahaya Murni Marbun STMIK TRIGUNA DHARMA MEDAN
  • Beni Andika STMIK TRIGUNA DHARMA MEDAN
  • Muhammad Syaifuddin STMIK TRIGUNA DHARMA MEDAN

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v1i7.740

Abstract

Mesin fotocopy IR6000 merupakan jenis mesin fotocopy yang sangat cocok digunakan bagi pengusahan fotocopy dikarenakan mesin ini mampu menduplikat dengan kecepatan 60 lembar per menitnya dan mesinini tergolong mesin kecepatan tinggi dan mampu memberikan hasil yang maksimal. Namun mesin fotocopy ini rentan mengalami kerusakan.Berdasarkan permasalahan diatas maka dibuatlah suatu program yang dapat membantu, yaitu Sistem pakar dengan menggunakan metode Certainty Factor. Program ini dibuat untuk membantu mengetahui gejala kerusakan pada mesin fotocopy IR6000 beserta solusi penanganan kerusakan.Hasil dari penelitian ini : dapat mempermudah petugas mesin fotocopy mengetahui solusi kerusakan tanpa harus memanggil seorang ahli menggunakan metode Certainty Factor, sehingga dapat memberikan hasil informasi dan mengetahui gejala kerusakan. Sehingga petugas mesin fotocopy mendapatkan solusi untuk kerusakan pada mesin fotocopy IR6000.

References

N. A. M. S. M. Mohamad Ali Murtadho, “Implementasi Quick Response (Qr) Code Pada Aplikasi Validasi Dokumen Menggunakan Perancangan Unified Modelling Language (Uml),†Antivirus J. Ilm. Tek. Inform., vol. 10, no. 1, pp. 42–50, 2016.

J. S. Simatupang, E. Panggabean, and M. Kom, “Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Kerusakan Mesin Fotocopy Canon IR 6000 Menggunakan Metode Certainty Factor,†vol. 1, pp. 61–66, 2019.

N. A. Hasibuan, H. Sunandar, S. Alas, and S. Suginam, “Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Kaki Gajah Menggunakan Metode Certainty Factor,†Jurasik (Jurnal Ris. Sist. Inf. dan Tek. Inform., vol. 2, no. 1, p. 29, 2017.

J. Arifin, “Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Gigi dan Mulut Manusia Menggunakan Knowledge Base System dan Certainty Factor,†J. Ilm. Teknol. Inf. Asia, vol. 10, no. 2, pp. 50–64, 2016.

S. Mujilahwati, “Diagnosa Penyakit Tanaman Hias Menggunakan Metode Certainty Factor Berbasis Web,†Teknika, vol. 6, no. 2, p. 7, 2014.

Samsudin, “Perancangan Dan Implementasi Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Pada Tanaman Cabai Rawit Menggunakan Metode Forward Chaining,†J. Chem. Inf. Model., vol. 53, no. 9, pp. 1689–1699, 2019.

A. F. Indriani, E. Y. Rachmawati, and J. D. Fitriana, “Pemanfaatan Metode Certainty Factor dalam Sistem Pakar Diagnosa Penyakit pada Anak,†Techno.Com, vol. 17, no. 1, pp. 12–22, 2017.

L. A. Latumakulita, “Sistem Pakar Pendiagnosa Penyakit Anak Menggunakan Certainty Factor (Cf),†J. Ilm. Sains, vol. 12, no. 2, p. 120, 2012.

N. Extice P, “SISTEM PAKAR KERUSAKAN HARDWARE KOMPUTER DENGAN METODE FORWARD CHAINING (Studi Kasus: Benhur Sungai Penuh),†J. Momentum, vol. 18, no. 2, pp. 53–59, 2016.

A. B. A. H. Maulina, “Sistem Pakar Diagnosis Hama Dan Penyakit Tanaman Kacang Tanah Berbasis Desktop Dengan Metode Backward Chaining,†Media J. Inform., vol. 8, no. 1, pp. 25–32, 2016.

Downloads

Additional Files

Published

2022-07-21

URN