Implementasi Data Mining Dalam Memprediksi Nilai Kemampuan Dalam Keterampilan Siswa-Siswi Pada Sekolah Dengan Menggunakan Metode Regresi Linear Berganda

Authors

  • Soni Ferdian STMIK Triguna Dharma
  • Muhammad Dahria STMIK Triguna Dharma
  • Deski Helsa Pane STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v3i9.4679

Abstract

Seseorang yang belajar selalu melibatkan kemampuan kognitif yang ada pada dirinya, dan juga kemampuan lain seperti: motivasi, kebiasaan belajar, penguasaan dan pengendalian diri, empati dan beberapa keterampilan sosial. Pada sekolah SD ST Petrus Medan memputnyai kendalan dalam, mengetahui nilai keterampilan siswa dikarenakan masih banyak yang mementingkan kompetensi mata pelajaran produktif daripada mata pelajaran adaptif dan normatif. Rendahnya mutu pendidikan merupakan akibat dari rendahnya kualitas proses pembelajaran yang dilakukan di sekolah. Untuk itu, dibutuhkan sistem yang dapat memprediksi nilai keterampilan siswa, agar dapat meningkatkan mutu siswa yang nilai keterampilan yang tidak baik.Permasalahan tersebut dapat menggunakan keilmuan Data Mining. Penerapan Data Mining telah banyak digunakan dalam pengelolahan data untuk menghasilkan pengetahuan dan penentuan dalam menganalisa nilai keterampilan pada siswa. algoritma yang akan digunakan untuk pengelolaan Data Mining pada kasus menganalisa nilai keterampilan pada siswa adalah Regresi Linear berganda.Hasil penelitian dapat  sebagai alat bantu untuk memprediksi dan dapat  sebagai alat bantu untuk menganalisa nilai keterampilan pada siswa  dengan konsep keilmuan Data Mining

Author Biographies

Soni Ferdian, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Muhammad Dahria, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Deski Helsa Pane, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

D. Sunia, K. and A. P. Jusia, "Penerapan Data Mining Untuk Clustering Data Penduduk Miskin Menggunakan Algoritma K-Means," STIKOM Dinamika Bangsa, pp. 121-134, 2019.

P. Katemba and R. K. Djoh, "Prediksi Tingkat Produksi Kopi Menggunakan Regresi Linear," Jurnal Ilmiah FLASH, vol. III, 2017.

E. Triyanto, H. Sismoro and D. A. Laksito, "Implementasi Algoritma Regresi Linear Berganda Untuk Memprediksi Produksi Padi Di Kabupaten Bantul," Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi Univrab, vol. IV, no. 2477-2062, pp. 73-86, 2019.

Alfannisa Annurullah Fajrin and Algifanri Maulana, " Penerapan Data Mining Untuk Analisis Pola Pembelian Konsumen Dengan Algoritma FP-growth Pada Data Transaksi Penjualan Spare Part Motor," Kumpulan jurnaL Ilmu Komputer (KLIK), vol. Volume 05, 2018.

M. R. Julianti, M. I. Dzulhaq and A. Subroto, "Sistem Informasi Pendataan Alat Tulis Kantor Berbasis Web pada PT Astari Niagara Internasional," JURNAL SISFOTEK GLOBAL , vol. IX, no. 2088 – 1762, pp. 92-97, 2019.

Y. Darmi, A. Setiawan, J. Bali, K. Kampung Bali, K. Teluk Segara and K. Bengkulu, "Penerapan Metode Clustering K-Means Dalam Pengelompokan Penjualan Produk," 2016.

Downloads

Published

2020-09-30

URN