IMPLEMENTASI METODE FUZZY PADA SISTEM PENDETEKSI LIMBAH TERNAK AYAM LAYAK BUANG MENGGUNAKAN BLUETOOTH BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA328

Authors

  • Robby Sugeharto Prayetno STMIK Triguna Dharma
  • Jaka Prayudha STMIK Triguna Dharma
  • Afdal Alhafiz STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v2i10.3242

Abstract

Pesatnya perkembangan teknologi terutama pada industri peternakan sangatlah mendukung dalam setiap proses kerja peternakan, terutama pada sektor penampungan limbah ternak ayam yang masih perlu mendapatkan perhatian lebih agar sistem penampungan limbah ternak ayam tersebut dapat dimonitoring secara berkala demi mengetahui kondisi limbah ternak ayam. Limbah merupakan sisa-sisa dari suatu pengolahan atau buangan dari hasil pengolahan. Begitu banyak jenis limbah yang ada misalnya limbah hasil olahan pabrik, ternak. Dengan demikian perlu adanya suatu sistem monitoring yang dirancang menggunakan beberapa komponen elektronika seperti sensor ultrasonik dan sensor gas mq135 guna mengetahui kondisi penampungan limbah ternak ayam. Sistem akan bekerja mengirimkan pesan informasi kondisi penampungan limbah ternak ayam melalui koneksi modul bluetooth ke smartphone, sehingga dapat menampilkan hasil pendeteksian berupa nilai kondisi serta status kondisi penampungan limbah ternak ayam tersebut. Dengan sistem monitoring limbah ternak ayam ini, diharapkan mampu meningkatkan efektifnya pengawasan terhadap kondisi penampungan limbah sehingga membantu operator kandang ternak dalam mengontrol setiap penampungan limbah ternak ayam disetiap kandang

Author Biographies

Robby Sugeharto Prayetno, STMIK Triguna Dharma

Sistem Komputer

Jaka Prayudha, STMIK Triguna Dharma

Sistem Komputer

Afdal Alhafiz, STMIK Triguna Dharma

Sistem Komputer

References

Dhany Dwi Nugroho, Agus Irawan Ahmad Fatoni, "RANCANG BANGUN ALAT PEMBELAJARAN MICROCONTROLLER," PROSISKO, vol. 2, p. 12, 2015.

Syaeful Anas Aklani, "Metode Fuzzy Logic Untuk Evaluasi Kinerja Pelayanan Perawat," Edik Informatika, vol. 1, pp. 35-43.

Edita Rosana Widasari, Adharul Muttaqin Angger Dimas Bayu Sadewo, "Perancangan Pengendali Rumah menggunakan Smartphone Android dengan Konektivitas Bluetooth," Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, vol. 1, p. 418, 2017.

Gunawan, Kooswardhono Mudikdjo1, dan Erliza, N Hidayatullah, "PENGELOLAAN LIMBAH CAIR USAHA PETERNAKAN SAPI PERAH," Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanian, vol. 8, p. 125, 2005.

Muhammad Ihsan, Anhari Syahputra, Rasyid Imam Ghani, Ridho Fikrian Siddiq, Rizki Syah Ramadhani, Drs. Dahlan Sitompul, M.Eng M. Adrinta A, "Sensor," Sensor dan Pengaplikasiannya, p. 1, 2017.

Downloads

Published

2019-10-26

URN