Implementasi Data Mining Pada Pengaturan Distribusi Barang Dengan Menggunakan Algoritma FP-Growth

Authors

  • Esra Patipak Simanjuntak STMIK Triguna Dharma
  • Darjat Saripurna STMIK Triguna Dharma
  • Suardi Yakub STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v3i1.2813

Abstract

Dengan begitu banyaknya distribusi barang dari warehouse yang terjadi setiap harinya ke perusahaan Lastana Express, Lastana Express mengalami kesulitan dalam mendistribusi barang yang mau didistribusikan. Berdasarkan permasalahan ini peneliti tertarik untuk menerapkan salah satu teknik Data mining untuk mengetahui distribusi barang pada warehouse, dimana nantinya dapat membantu Lastana Express untuk menganalisa pola. Maka sistem yang di butuhkan dalam menganalisa pola barang distribusi dari warehouse dengan keilmuan Data mining.Penerapan Data mining telah banyak digunakan dalam pengelolahan data untuk menghasilkan pengetahuan, salah satunya adalah menggunakan Data mining untuk penentuan dalam menganalisa pola barang distribusi dari warehouse ke Lastana Express. Dengan menganalisa pola barang, maka algoritma  yang dapat digunakan untuk mengatasi masalah tersebut yaitu FP-Growth.Algoritma FP-Growth  sendiri merupakan hasil perbaikan dari algoritma apriori. FP-Growth membangkitkan struktu data tree atau yang lebih dikenal sebagai frequent pattern tree. Dari system tersebut mendapatkan hasil yang maksimal dalam menganalisa pola barang distribusi dari warehouse dengan menggunakan algoritma FP-Growth yang lebih efisien maupun efektif dalam mengambil keputusan dengan  minim  resiko.

Author Biographies

Esra Patipak Simanjuntak, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Darjat Saripurna, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Suardi Yakub, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

R. S. and A. B. Pohan, "Penerapan Data Mining Untuk Analisis Market Basket Dengan Algoritme Fp-Growth Pada Pd Pasar Tohaga," JANAPATI, vol. IX, no. 1, pp. 119-130, 2020.

F. Yunita, "PENERAPAN DATA MINING MENGGUNKAN ALGORITMA K-MEANS CLUSTRING PADA PENERIMAAN MAHASISWA BARU (STUDI KASUS : UNIVERSITAS ISLAM INDRAGIRI)," Jurnal SISTEMASI, pp. 238-249, 2018.

A. Abdullah, "Rekomendasi Paket Produk Guna Meningkatkan Penjualan Dengan Metode FP-Growth," khazanah informatika, vol. IV, no. 1, pp. 21-26, 2018.

K. Fanny Irnanda, A. Perdana Windarto, I. Sudahri Damanik and I. Gunawan, Seminar Nasional Sains & Teknologi Informasi (SENSASI) Penerapan K-Means pada Proporsi Individu dengan Keterampilan (Teknologi Informasi dan Komunikasi) TIK Menurut Wilayah, 2019.

S.Yakub, A. Boy, I. Mariami, B. Widjanarko, Penerapan Data Mining Pengaturan Pola Tata Letak Barang Pada Berkah Swalayan Untuk Strategi Penjualan Menggunakan Algoritma Apriori, J-SISKO TECH, Vol.2 No.1, 2019.

Downloads

Published

2020-01-27

URN