Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Lokasi Promosi Terbaik Pada PT. Alfa Scorpi Deli Tua Menggunakan Metode ARAS (Additive Ratio Assessment)
DOI:
https://doi.org/10.53513/jct.v2i7.2420Abstract
Transportasi merupakan dasar perkembangan ekonomi dan perkembangan masyarakat serta perkembangan industri, tiap negara bagaimanapun tingkatan perkembangan perekonomiannya membutuhkan alat transportasi yang cukup serta memadai, tanpa adanya transportasi sebagai penunjang sarana utama kegiatan ekonomi, maka tidak akan tercapai hasil yang memuaskan dalam pembangunan ekonomi suatu negara.Perusahaan penjualan alat transportasi dalam meningkatkan penjualannya haruslah melihat dari berbagai aspek yang ada, salah satunya bagaimana perusahaan tersebut dapat melakukan promosi dengan baik. Dalam hal ini untuk melakukan promosi yang baik, diperlukannya analisis mengenai penentuan tempat dalam melakukan promosi.Untuk dapat menentukan lokasi promosi terbaik, dalam pengambilan keputusannya dapat dilakukan dengan sistem pendukung keputusan menggunakan metode ARAS (Additive Ratio Assesment). Metode ini nilai indeks keseluruhan setiap alternative terhadap nilai indeks keseluruhan alternative optimal menggunakan utility degree dalam konsep perangkingan.References
J. J. Lenzun, J. D. D. Massie, and D. Adare, “Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Promosi Terhadap Kepuasan Pelanggan Kartu Prabayar Telkomsel,†J. Ris. Ekon. Manajemen, Bisnis dan Akunt., vol. 2, no. 3, pp. 1237–1245, 2014.
M. A. Hasmi, B. Nadeak, S. Noferianto, and Mesran, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Instruktur Fitness Menerapkan Metode Additive Ratio Assessment (Aras) (Studi Kasus : Vizta Gym Medan),†KOMIK (Konferensi Nas. Teknol. Inf. dan Komputer), vol. 2, no. 1, pp. 121–129, 2018, doi: 10.30865/komik.v2i1.918.
L. C. L. Gaol and N. A. Hasibuan, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Team Leader Shift Terbaik Dengan Menggunakan Metode ARAS Studi Kasus PT. Anugrah Busana Indah,†J. Maj. Ilm. INTI, vol. 13, 2018.
M. A. Hasmi, B. Nadeak, S. Noferianto, and Mesran, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Instruktur Fitness Menerapkan Metode Additive Ratio Assessment (Aras) (Studi Kasus : Vizta Gym Medan),†KOMIK (Konferensi Nas. Teknol. Inf. dan Komputer), vol. 2, no. 1, pp. 121–129, 2018, doi: 10.30865/komik.v2i1.918.
Diaraya, “Desain Flowchart Pemrosesan Transaksi Perusahaan Pada Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Komputer,†J. Mat. Stat. dan Komputasi, vol. 13, no. 2, pp. 141–146, 2018, doi: 10.20956/JMSK.V13I2.3500.
T. R. Sitompul and N. A. Hasibuan, “Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Tenaga Kerja Untuk Security Service Menggunakan Metode ARAS,†J. Media Inform. Budidarma, vol. 2, no. 1, pp. 1–9, 2018.
D. Nofriansyah and S. Defit, Multi Criteria Decision Making (MDCM) Pada Sistem Pendukung Keputusan. Deepublish, 2017.
E. Ndruru and E. N. Purba, “Penerapan Metode ARAS Dalam Pemilihan Lokasi Objek Wisata Yang Terbaik Pada Kabupaten Nias Selatan,†J. Manaj. Inform. dan Komputerisasi Akunt., vol. 3, no. 2, pp. 151–159, 2019.