Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Kualitas Barang Jadi Menggunakan Metode Weight Product pada PT.Sagami Indonesia (Studi kasus: Quality Control PT. Sagami Indonesia)
DOI:
https://doi.org/10.53513/jct.v1i2.882Abstract
Quality control merupakan proses akhir dalam penentuan kualitas barang jadi pada PT. Sagami Indonesia, maka dari itu hasil keputusan yang mereka hasilkan mempengaruhi grafik barang kualitas terbaik yang mampu PT. Sagami hasilkan. Kualitas barang jadi sangat merupkan point pertama agar konsumen memilki daya tarik terhadap produk atau jasa yang di hasilkan oleh perusahaan . Kehadiran Quality Control dalam penentuan kualitas barang jadi merupakan langkah awal untuk meningkatkan mutu yang dihasilkan sebuah perusahaan. Dengan banyak nya produk yang harus diuji oleh Quality Control maka tidak menutup kemungkinan adanya kesalahan dalam membuat keputusan.Berdasarkan hal tersebut pada penelitian ini dibangun sistem pendukung keputusan yang digunakan untuk melakukan proses seleksi penentuan kualitas barang jadi. Sistem pendukung keputusan yang dibangun berbasis dekstop dengan menggunakan bahasa pemrograman Microsoft Visual Studio 2008, Microsoft Access dan Crystal Report. Metode pengambilan keputusan yang digunakan yaitu metode Weighted Product. Konsep dalam metode ini akan menghasilkan barang tersbut oke atau not good. Sehingga dapat membantu pihak Quality Control dalam menentukan kualitas barang jadi.References
Jobsinfopedia,â€Pengertiaan Tugas dan Tanggung jawab Quality
Control(QC),†2015. [Online]. Available:
http://jobsinfopedia.blogspot.com/2015/05/pengertian-tugas-tanggung-jawab-quality.
I. Prastya, “Pengertian Quality Control Beserta Tugas Dan Tanggung
Jawabnya,†2020. [Online]. Available:
https://www.ayoksinau.com/pengertian-quality-control/.
N.Sutrikanti, H. Situmorang, Fachrurrazi, H. Nurdiyanto, and M. Mesran,
â€Implementasi Pendukung Keputusan Dalam Pemilihan Calon Peserta Cerdas Cermat Tingkat SMA Menerapkan Metode VIKOR,†JURIKOM
(Jurnal Ris Komputer), vol. 5, no.2407-389X,pp.109-113, 2018.
R. Sistem, “Jurnal resti,†vol. 2, no. 2, pp. 566-571, 2018.
S. Putri, “ Perlunya Sistem Manajemen Mutu di Dalam Perusahaan,†2017.
[Online]. Available:
https://mbriotraining.com/perlunya-manajemen-mutu-dalam-perusahaan/.
M. Program et al., “METODE WEIGHTED PRODUCT†pp. 19-22, 2013
D. M. Khairina, D. Ivando, and S.Maharani, “Implementasi Metode
Weighted Product Untuk Aplikasi Pemilihan Smartphone Android, “ vol. 8, no. 1, pp. 1-8, 2016.
M. Handayani, “Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Penerimaan Raskin
Menggunakan Metode Topsis,“ J. Teknol. Inf., vol. 1, no. 1, p. 54, 2017
H. Winata, Marsono, and A. H. Nasyuha, “Sistem Pendukung Keputusan
Untuk Menentukan Kelayakan Penerima Bantuan Siswa Miskin ( BSM ) Pada SD Negeri 8 Bintang Menggunakan Metode Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution ( TOPSIS),†J. Sains dan Komput., vol. 17, no. 2, pp. 198-205, 2018