Rancang Bangun Mesin Pompa Air Otomatis Untuk Penyaluran Air Dari Tangki Ke Kran Pengambilan Air Di Desa Regaji Menggunakan Teknik Counter Berbasis Mikrokontroler

Authors

  • Leo Irvandi Tarigan STMIK Triguna Dharma
  • Dedi Setiawan STMIK Triguna Dharma
  • Guntur Syahputra STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v1i2.694

Abstract

Warga desa Regaji dalam mendapatkan air untuk kebutuhan sehari-hari masih mendapatkan adanya kendala seperti telat dalam mendaptkan kebutuhan air untuk sehari-hari, karena proses penyaluran air masih dilakukan secara manual. Oleh, karena itu dibutuhkan suatu alat yang dapat menghemat waktu dalam penyaluran air di desa Regaji. Alat tersebut berupa sistem yang dapat bekerja otomatis untuk penyaluran air, dengan menggunakan alat ini diharapkan penyaluran air dapat dilakukan tepat waktu dan pada saat yang tepat. Penelitian ini dilakukan dengan membuat suatu perangkat sistem untuk penyaluran air otomatis menggunakan mikrokontroler ATMega16 sebagai pengendali utama dan sensor ultrasonik. Sistem ini juga menggunakan Real Time Clock (RTC) sebagai pewaktu dan Liquid Crystal Display (LCD) sebagai penampil. Mesin pompa air otomatis yang telah dibuat dapat menyalurkan air secara otomatis, apabila waktu sudah berada pada jadwal yang telah ditetapkan, maka proses penyaluran air akan dilakukan secara otomatis dan LCD akan menunjukkan waktu saat ini.

References

S. S. Kurniasih, D. Triyanto, Y. Brianorman, and J. S. Komputer, “Jurnal Coding , Sistem Komputer Untan Jurnal Coding , Sistem Komputer Untan ISSN : 2338493x,†vol. 04, pp. 43–52, 2016.

D. Program, S. Teknik, U. Dayanu, I. Baubau, S. Tenggara, and S. Valve, “PROTOTYPE PENGONTROL PENGISIAN TANDON AIR SECARA PARALEL MENGGUNAKAN SOLENOID VALVE BERBASIS ATMEGA 2560,†vol. 7, no. 2, pp. 30–35, 2018.

Downloads

Published

2018-05-25

Issue

Section

Articles

URN