PENERAPAN METODE K-MEANS UNTUK ANALISA PRESTASI SISWA BERDASARKAN DATA SISWA DI SMA SWASTA DELI TUA SCHOOL

Authors

  • Wahyu Dwi Putra Ginting Suka STMIK Triguna Dharma
  • Zulfian Azmi STMIK Triguna Dharma
  • Widiarti Rista Maya STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v1i2.650

Abstract

Prestasi siswa diartikan sebagai penentu ukuran pengetahuan yang didapat dari pendidikan formal. Prestasi siswa merupakan kemahiran siswa dalam belajar, yakni dengan mengetahui fakta dan menginteraksikan pengetahuannya baik dalam bentuk lisan maupun tertulis, bahkan dalam kondisi ujian.  Dari hasil penilaian yang dilakukan sekolah dapat mengetahui siswa-siswi yang memiliki prestasi baik dan dapat mengetahui prestasi yang kurang baik untuk menghindari potensi ketidaklulusan serta dapat mengetahui hal-hal dari kajian yang ingin dicapai. Dalam melakukan implementasi untuk mendapatkan penilaian tersebut menggunakan konsep Data Mining  dengan Algoritma K-Means. Konsep dalam algoritma ini akan membentuk kelompok dengan 5 keadaan yaitu keadaan sangat baik, baik, cukup, kurang dan gagal.  Hasil dari implementasi yang dilakukan akan dirancang dalam bentuk pemrograman berbasi Visual Basic. Sehingga dapat membantu pihak sekolah melakukan peningkatan dalam proses belajar mengajar siswa, karena mengetahu analisa prestasi siswanya.

Author Biographies

Wahyu Dwi Putra Ginting Suka, STMIK Triguna Dharma

SISTEM INFORMASI

Zulfian Azmi, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Widiarti Rista Maya, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Downloads

Published

2021-10-30

URN