Implementasi teknik Simplex Pada Sistem Otomatis Kandang Ayam Boiler Menggunakan RTC(Real Time Clock) Berbasis Mikrokontroller)

Authors

  • hendra fernando simamora STMIK Triguna Dharma
  • Dedi Setiawan Dedi
  • Ardianto Pranata Ardianto

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v2i11.575

Abstract

Pemberian otomatis pangan ayam boiler menggunakan penjadwalan pangan dengan tiga kali proses pemberian pangannya dan juga memberitahukan atau monitoring kepada si peternak bahwasan wadah tempat pangan tersebut masih berisi ataupun sudah kosong .Sistem otomatis yang digunakan dalam alat ini adalah rtc (real time clock) sebagai sistem otomatis pangan ayamnya dengan proses tiga kali dalam sehari dan memonitoring wadah pangan tersebut dengan dua kondisi menggunakan bloutooth elektronik.Ada saja kejadian bagi peternak yang lupa dalam proses pemberian pangannya terlambat dan lupa dalam melihat wadah tempat makan tersebut, terbatasnya dana jika dilakukan pengambilan karyawan hanya untuk memantau makanan ayam boiler tersebut dan sulitnya jika peternak itu sendiri yang melakukannya sendiri. Oleh karena itu penulis menciptakan sistem otomatis pangan kandang ayam boiler. Dengan menggunakan rtc sebagai penjadwalan waktu pangan dan photodiode sebagai monitoringnya..

References

Chandra Gusti, Nanda Putra, Rizal Maulana, and Hurriyatul Fitriyah, "Otomasi Kandang Dalam Rangka Meminimalisir Heat Stress Pada Ayam Broiler Dengan Metode Naive Bayes," 2018.

Ferry Tamalluddin, "PANDUAN LENGKAP AYAM BOILER," in Panduan Lengkap Ayam Broiler. jakarta, 2014, ch. 3, p. 28.

Sandy P Dengah, J F Umboh, C A Rahasia, and Y H S Kowel, "PENGARUH PENGGANTIAN TEPUNG IKAN DENGAN TEPUNG MAGGOT (Hermetia illucens) DALAM RANSUM TERHADAP PERFORMANS BROILER," 2016.

Rusli Turut, "AYAM BOILER ORGANIK," in AYAM BOILER ORGANIK, Atiatul Mu'min, Ed. jakarta: Penebar Swadaya, 2019, ch. 2, p. 12.

"DESAIN SISTEM KANDANG AYAM BROILER TIPE CLOSE HOUSE", in AYAM BROILER ORGANIK, Atiatul Mu'min, Ed. jakarta:Penebar Swadaya, 2019, ch 2, p.14.

.

"Jurnal "Implementasi Bluetooth HC–05 untuk Memperbarui Informasi Pada Perangkat Running Text Berbasis Android", Akhmad Zainuri, Unggul Wibawa, Eka Maulana.".

Sadeque Reza Khan Lecturer, Alvir Kabir, and Dilshad Ara Hossain, "Designing Smart Multipurpose Digital Clock using Real Time Clock (RTC) and PIC Microcontroller," 2012.

Eddi Kurniawan, Cucu Suhery, Dedi Triyanto, ] Jurusan, and Sistem Komputer, "SISTEM PENERANGAN RUMAH OTOMATIS DENGAN SENSOR CAHAYA BERBASIS MIKROKONTROLER [1]," 2013.

Siswo Wardoyo, Jajang Saepul, dan Anggoro Suryo Pramudyo, Jurusan Teknik Elektro, and Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Cilegon, "Rancang Bangun Alat Uji Karakteristik Motor DC Servo, Battery, dan Regulator untuk Aplikasi Robot Berkaki," vol. 2, no. 2, 2013.

Downloads

Published

2022-07-22

URN