Sistem Pendukung Keputusan Dalam Menentukan Pemilihan Arsitek Desain Eksterior Dan Interior Perumahan Pada PT. Vector 41 Menggunakan Metode Weighted Aggregated Sum Product Assessment (WASPAS)

Authors

  • Divia Nandini STMIK Triguna Dharma
  • Ahmad Fitri Boy STMIK Triguna Dharma
  • Hafizah H STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v1i1.532

Abstract

PT. Vector 41 Medan memiliki masalah ketidak tepatan dalam memilih arsitek. Untuk menentukan pemilihan arsitek perlu dilakukan analisis mengenai kriteria-kriteria yang di pertimbangkan dalam pemilihan arsitek. Adapun 5(lima) kriteria  yang di pertimbangkan tersebut antara lain, sertifikat keahlian, kreatifitas, pengalaman, penguasaan desain, dan pendidikan. Sehingga memerlukan sebuah metode yaitu Weighted Aggregated Sum Product Assesment (WASPAS) untuk  melakukan penyeleksian arsitek dengan menggunakan cara pembobotan dalam mengoptimalkan penaksiran untuk pemilihan nilai tertinggi dan terendah.Dari masalah tersebut diatas, pada penelitian ini akan menggunakan salah satu Sistem Pendukung Keputusan (SPK) adalah solusi yang dapat membantu menentukan Pemilihan Arsitek Desain Eksterior dan Interior Perumahan Pada PT. Vector 41. Diharapkan dengan menggunakan Sistem Pendukung Keptusan (SPK) dan Metode Weighted Aggregated Sum Product Assesment (WASPAS) dapat diterapkan untuk menyelesaikan masalah di atas.Hasil yang didapatkan dari penelitian ini adalah sebuah sistem  yang mampu menyelesaikan masalah pada PT. Vector 41 Medan khususnya dalam hal menentukan pemilihan arsitek desain eksterior dan interior perumahaan.

References

Dwi Retno Sri Ambarwati, “Antara Desain Interior dan Dekorasi Interior,†Perbedaan antara Desain interor dan Dekorasi interior. pp. 1–19, 2009.

G. Syahputra, M. Yetri, and Y. Syahra, “Sistem Pendukung Keputusan dalam Menentukan Kelayakan Lokasi Tower pada PT . Winer Medan dengan Menggunakan Metode Weight Product,†vol. 18, no. 1, pp. 70–74, 2019.

M. Sianturi, J. Tarigan, N. P. Rizanti, and A. D. Cahyadi, “Sistem Pengambilan Keputusan Pemilihan Jurusan Terbaik Pada SMK Menerapkan Metode Weight Aggregated Sum Product Assesment ( WASPAS ),†no. 20, pp. 160–164, 2018.

L. M. Yulyantari and P. Wijaya ADH, Manajemen Model Pada Sistem Pendukung keputusan. Yogyakarta: Andi, 2019.

H. Winata, Marsono, and A. H. Nasyuha, “Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentuka Kelayakan Penerima Bantuan Siswa Miskin ( BSM ) Pada SD Negeri 8 Bintang Menggunakan Metode Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution ( TOPSIS ),†J. Sains dan Komput., vol. 17, no. 2, pp. 198–205, 2018.

Kusrini, Konsep dan aplikasi sistem pendukung keputusan. 2007.

J. D. Leevianto, “the Architectural Tectonics of Y.B. Mangunwijaya’S Design At the Holy Virgin Mary’S Cage Complex in Sendangsono,†Ris. Arsit., vol. 1, no. 02, pp. 209–228, 2017.

V. Amalia, D. Syamsuar, and L. Atika, “Komparasi Metode Wp Saw Dan Waspas Dalam Penentuan Penerima Beasiswa Pmdk,†J. Bina Komput., vol. 1, no. 2, pp. 122–132, 2019.

M. Handayani, N. Marpaung, S. Informasi, and S. Royal, “Implementasi Metode Weight Aggregated Sum Product Assesment ( Waspas ) Dalam Pemilihan Kepala Laboratorium,†vol. 9986, no. September, 2018.

R. Nuraini, “Desain algorithma operasi perkalian matriks menggunakan metode flowchart,†vol. 1, no. 1, pp. 144–151, 2015.

F. Wongso, “Perancangan Sistem Informasi Penjualan Berbasis Java,†vol. 12, no. 1, pp. 46–60, 2015.

S. Santoso and R. Nurmalina, “Perencanaan dan Pengembangan Aplikasi Absensi Mahasiswa Menggunakan Smart Card Guna Pengembangan Kampus Cerdas (Studi Kasus Politeknik Negeri Tanah Laut),†J. Integr., vol. 9, no. 1, pp. 84–91, 2017.

B. Sridadi, Pemodelan dan Simulasi Sistem, Informatik. Bandung, 2009.

M. T. Prihandoyo, “Unified Modeling Language ( UML ) Model Untuk Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web,†vol. 03, no. 01, pp. 126–129, 2018.

O. Fajarianto, M. Iqbal, and J. T. Cahya, “Sistem Penunjang Keputusan Seleksi Penerimaan Karyawan Dengan Metode Weighted Product,†vol. 7, no. 1, pp. 49–55, 2017.

A. S Rosa dan Shalahuddin M., Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Berorientasi Objek, Informatik. Bandung, 2018.

R. Supardi and M. Herfianti, “Aplikasi Dalam Memprediksi Tingkat Kinerja Guru Sma Negeri 2 Kabupaten Bengkulu Tengah,†vol. 3, no. 1, pp. 1–5, 2019.

M. Rizaluddin, “Perancangan Sistem Informasi Persediaan Barang Menggunakan Microsoft Access,†vol. 4, no. 2, pp. 325–333, 2019.

A. Nahlah*, “Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Ms Access pada Jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negeri Ujung Pandang Ms Access Based Library Information System on Business,†vol. IV, no. 2, pp. 175–195, 2015.

F. Latif and aditya wirangga Pratama, “Perancangan Sistem Informasi Manajemen Arsip Elektronik,†J. Akuntansi,Ekonomi dan Manaj. Bisnis, vol. 3, no. 1, pp. 21–31, 2015.

D. D. A. N. Implementasi, S. J. Pp, P. L. Kementerian, and K. Ri, “Aplikasi Surat Perjalanan Dinas Dalam Negeri Menggunakan Visual Basic . Net , Postgresql Dan Crystal Report,†vol. 2, no. 1, 2018.

Downloads

Published

2021-09-30

URN