PERBANDINGAN AKURASI KLASIFIKASI TINGKAT KEMISKINAN ANTARA ALGORITMA C.45 DAN NAIVE BAYES

Authors

  • Rita Manurung STMIK Triguna Dharma
  • Puji Sari Ramadhan STMIK Triguna Dharma
  • Moch Iswan Perangin-angin STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v2i4.4439

Abstract

Kemiskinan merupakan salah satu masalah yang dialami oleh beberapa Negara berkembang, termasuk indonesia. Banyak cara yang dilakukan untuk menanggulangi kemiskinan, diantaranya dengan program bantuan sosial untuk rakyat miskin. Bentuk bantuan sosial yang diberikan oleh pemerintah disesuaikan dengan tingkat kemiskinan yang ada disuatu wilayah sehingga pemberian bantuan sosial tersebut tidak salah sasaran. Pada penelitian kali ini kami menggunakan BDT (Basis Data Terpadu) yang dikeluarkan oleh TNP2K dalam menentukan klasifikasi tingkat kemiskinan. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Naïve Bayes Clasifier (NBC) dan Algoritma C4.5 yang keduanya merupakan metode pada teknik klasifikasi data mining. Pegujian akan dilakukan dengan menggunakan 14 atribut. Hasil dari proses klasifikasi diperoleh bahwa metode C4.5 memiliki tingkat akurasi 3% lebih baik jika dibandingkan dengan metode Naïve Bayes.

Author Biographies

Rita Manurung, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Puji Sari Ramadhan, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Moch Iswan Perangin-angin, STMIK Triguna Dharma

Manajemen Informatika

References

Prof. Dr. Ir. Marimin, Msc, Ir. Hendri Tanjung, M.M., M.Ag, Haryono Prabowo, S.P., M.M, Sistem Informasi Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi ke I, Bogor : Grasindo, 2006

Janner Simarmata, et al, Konsep Dasar Manajemen Sistem Informasi, Edisi 1, Medan, Sumatera Utara : Yayasan Kita Menulis, 2020

Hutahean, Japerson, Konsep Sistem Informasi, Edisi 1, Yogyakarta : Budi Utama, 2015

Albert Jakobus Chandra, “Perancangan Chabot Menggunakan Dialogflow Natural Language Processing ,†Jurnal Media Informatika Budidarma, Vol.4, No. 1, Januari 2020, pp.210.

Tata Sutabri, Konsep Sistem Informasi, Edisi 1, Yogyakarta : Andi, 2012

Frinces Ariwisanto Sianturi, et al, Data Mining, Teori Aplikasi Weka, Edisi 1, Kabanjahe, Sumatera Utara : CV. Rudang Mayang, 2019

Downloads

Published

2019-04-30

Issue

Section

Articles

URN