SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENENTUKAN PEMAIN TERBAIK LAGA CLUB SEPAK BOLA PROPESIONAL PSMS MEDAN MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED AGGREGATED SUM PRODUCT ASSESMENT (WASPAS)

Authors

  • Tesolalonika Manik STMIK Triguna Dharma
  • Usti Fatimah Sari Sitorus Pane STMIK Triguna Dharma
  • Masyuni Hutasuhut STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v4i8.4358

Abstract

Permainan Sepak Bola di mainkan oleh dua tim yang saling berhadapan. Setiap tim akan di isi oleh 11 pemain yang berada di lapangan. Namun begitu, ada juga pemain cadangan, di mana maskimal ada tujuh pemain yang ada di posisi ini. Untuk tempat permainan berlangsung, olahraga ini bisa di mainkan di lapangan indoor atau pun outdoor. Namun, pada umumnya pertandingan ini di langsungkan di lapangan outdoor. Inti dari permainan ini adalah memasukkan bola ke dalam gawang lawan dan tim yang paling banyak memasukkan bola ke gawang lawan akan keluar sebagai pemenang. Untuk itu peran pelatih sangat di butuhkan di dalam sebuah  tim permainan sepak bola. Salah satunya di club PSMS Medan, seorang pelatih ingin mecari pemain yang mampu bermain  di lapangan secara professional dan mempu menguasai gerakan dalam mengontrol bola untuk menendang bola ke gawang lawan, nah maka dari itu  di club PSMS Medan mepunyai kendala dalam mencari pemain terbaik. dalam hal ini diperlukan konsep pengambilan keputusan dalam menentukan pemain terbaik laga club PSMS Medan agar mempermudah seorang pelatih untuk mencari pemain terbaik.Maka dari itu diperlukanlah konsep Sistem Pendukung Keputusan (SPK) yang memberikan solusi untuk menyelesaikan masalah yang bersifat perengkingan. Sistem pendukung keputusan dihasilkan dari penilaian objektifitas dan dapat pula menghindari penilaian subyektifitas, sehingga dapat  membantu pihak manajemen club Sepak Bola dalam mentukan pemain terbaik Sepak BolaHasil akhirnya adalah suatu aplikasi Sistem Pendukung Keputusan dengan metode WASPAS yang dapat digunakan untuk untuk menentukan pemain terbaik laga club..

Author Biographies

Tesolalonika Manik, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Usti Fatimah Sari Sitorus Pane, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Masyuni Hutasuhut, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

L. A. ARIYANTO, “Komplek Stadion Sepakbola Di Jepara,†no. September, 2001, [Online]. Available: http://eprints.undip.ac.id/23583/.

Masitha, D. Hartama, and A. Wanto, “Analisa Metode (AHP) Pada Pembelian Sepatu Sekolah Berdasarkan Konsumen,†Semin. Nas. Sains dan Teknol. Inf., pp. 338–342, 2018, [Online]. Available: http://seminar-id.com/semnas-sensasi2018.htmlPage%7C338.

A. P. Nanda, S. Hartati, and S. Cepat, “Analisis Menentukan Jasa Pengirim Terbaik Menggunakan Metode Weight Aggregated Sum Product Assesment ( WASPAS ),†vol. 10, no. 2, pp. 42–46, 2020.

I. N. Jayanegara, “Semiotika Visual Logo RSU.Surya Husadha Denpasar,†J. Bhs. Rupa, vol. 1, no. 1, pp. 11–16, 2017, doi: 10.31598/bahasarupa.v1i1.138.

Z. A. S. Gultom, “Survei Tingkat Pemahaman Pemain Sepak Bola Tentang Peraturan Permainan

Downloads

Published

2021-08-30

URN