Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Ikan Mas Dengan Menggunakan Metode Dempster Shafer

Authors

  • Irvan Hamonangan Sitorus Stmik Triguna Dharma
  • Masyuni Hutasuhut Stmik Triguna Dharma
  • Devri Suherdi Stmik Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v4i6.4136

Abstract

lasan bisnis yang menjanjikan tersebut, para peternak membudidaya ikan mas sebagai salah satu peluang bisnis. Namun, membudidayakan ikan mas bukan hal yang mudah karena ikan mas merupakan salah satu hewan yang mudah terserang penyakit. Para peternak tentunya perlu mengontrol ikan yang diternaknya, terutama dalam kesehatan ikan mas tersebut. Apabila peternak tidak memperhatikan tingkah laku dan kesehatan ikan tersebut, maka tidak menutup kemungkinan para peternak ikan mas akan mengalami kerugian. Banyak faktor yang dapat mempengaruhi penyakit pada ikan mas, yaitu kondisi air, bakteri, jamur, dan budidaya dari ikan mas itu sendiri.Dari permasalan di atas, penelitian ini akan membangun sebuah sistem yang dapat mempermudah pemberian solusi masalah dalam mendiagnosa penyakit ikan mas tanpa harus menunggu waktu lama mengecek kondisi air, bakteri, jamur, dari ikan mas berdasarkan gejala-gejalanya, penelitian ini menerapkan sebuah kecerdasan buatan yaitu Sistem Pakar (Expert System) menggunakan metode Dempster Shafer.Sistem pakar adalah suatu program komputer yang merepresentasikan dan melakukan penalaran dengan pengetahuan beberapa pakar untuk memecahkan masalah memberikan saran [2], sedangkan Metode. Dempster Shafer adalah suatu teori matematika untuk pembuktian berdasarkan belief functions and plausible reasoning, penalaran non monotonis yang digunakan untuk mencari ketidakkonsistenan akibat adanya penambahan maupun pengurangan fakta baru yang akan merubah aturan yang ada.  Copyright © 2021 STMIK Triguna Dharma. All rights reserved.  

Author Biographies

Irvan Hamonangan Sitorus, Stmik Triguna Dharma

Sistem Informasi

Masyuni Hutasuhut, Stmik Triguna Dharma

Sistem Informasi

Devri Suherdi, Stmik Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

N. Kusrini, “Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Ikan Lele menggunakan Metode Dempster Shafer Catfish Disease Diagnosis Expert System uses the Dempster Shafer Method,†no. December, 2019.

D. Sianturi, G. Ginting, and R. K. Hondro, “Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit pada Kelinci dengan Menggunakan Metode Dempster Shafer,†Pelita Inform. Budi Darma, vol. 17, no. 1, pp. 277–282, 2018, [Online]. Available: https://ejurnal.stmik-budidarma.ac.id/index.php/pelita/article/view/883.

I. Febrianta et al., “Perancangan Antarmuka Sistem Pakar Penyakit Padi Berbasis Web Design for Expert System Interface of Web-Based Rice Disease,†vol. 7, no. 2, pp. 143–154, 2017.

N. I. Kurniati, H. Mubarok, and D. Fauziah, “Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Hewan Peliharaan Menggunakan Metode Certainty Factor,†J. Tek. Inform. dan Sist. Inf., vol. 4, no. 1, pp. 1–16, 2018, doi: 10.28932/jutisi.v4i1.708.

S. Daeng and B. Mau, “Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Beasiswa Menggunakan Teorema Bayes dan Dempster-Shafer Decision Support System for Scholarship Selection Using Bayes Theorem,†vol. 17, no. 1, pp. 23–32, 2018.

Downloads

Published

2021-06-30

Issue

Section

Articles

URN