Implementasi Teknik Counter Pada Pengeringan Biji Kakao (Coklat) Berbasis Arduino Uno
DOI:
https://doi.org/10.53513/jct.v4i5.4046Abstract
Pada umumnya petani biji buah pohon kakao (coklat) masih memiliki kendala dalam proses pengeringan biji buah kakao (coklat) jika secara tiba-tiba hujan datang. Dan di mana dalam proses pengeringan biji buah pohon kakao (coklat) biasanya dilakukan di bawah sinar matahari, sehingga menghabiskan waktu beberapa hari untuk mengeringkan biji-bijian tersebut. Hal inilah yang sering terjadi sehingga menurunkan kualitas biji kakao (coklat) dan menyebabkan kerugian bagi para petani biji buah kakao (coklat) di Indonesia.Maka dari itu, dilakukan penelitian tentang pengeringan serta teknik counter sebagai pilihan untuk mendukung analisa sistem yang akan dilakukan. Sebagai pengendali semua rangkaian elektronika. Rangkaian elektronika yang digunakan seperti rangkaian Arduino, rangkaian push button (tombol tekan), rangkaian sensor lm35 (pendeteksi suhu), rangkaian output relay, fan dc dan rangkaian penampil (LCD).Pada pengujian yang dilakukan, rangkaian alat ini dapat digunakan untuk pengeringan biji kakao (coklat)i. Sehingga dapat memudahkan para petani dalam mengeringkan biji kakao (coklat).References
R. Manalu, “Pengolahan Biji Kakao Produksi Perkebunan Rakyat Untuk Meningkatkan Pendapatan Petani,†J. Ekon. Kebijak. Publik, vol. 9, hal. 99–111, 2018.
S. F. Dina, F. H. Napitupulu, dan H. Ambarita, “Kajian Berbagai Metode Pengeringan Untuk Peningkatan Mutu Biji Kakao Indonesia,†Journal of Industrial Research (Jurnal Riset Industri), vol. 7, no. 1. hal. 35–52, 2013, [Daring]. Tersedia pada: http://litbang.kemenperin.go.id/jri/article/view/3237.
Kurniawan, “PERANCANGAN ALAT PENGERING BIJI KAKAO DENGAN SISTEM ROTARI SEDERHANA PADA USAHA MANDIRI DI DESA WIYONO, KABUPATEN PESAWARAN,†経済志林, vol. 87, no. 1,2, hal. 149–200, 2017.
H. Kindangen, S. Hartoyo, dan L. M. Baga, “Perkembangan Produktivitas, Luas Lahan, Harga Domestik, Permintaan dan Ekspor Biji Kakao Indonesia Periode 1990-2013,†J. Manaj. dan Agribisnis, vol. 14, no. 2, hal. 118–126, 2017, doi: 10.17358/jma.14.2.118.
A. Marchianti, E. Nurus Sakinah, dan N. et al. Diniyah, Digital Repository Universitas Jember Digital Repository Universitas Jember, vol. 3, no. 3. 2017.
A. F. Silvia, E. Haritman, dan Y. Muladi, “Rancang Bangun Akses Kontrol Pintu Gerbang Berbasis Arduino Dan Android,†Electrans, vol. 13, no. 1, hal. 1–10, 2014.
I. Setiawan, J. Andjarwirawan, dan A. Handojo, “Aplikasi Makassar Tourism Pada Kota Makassar Berbasis Android,†hal. 2–7.