Implementasi Data Mining Untuk Prediksi Penjualan Ornamen Ukiran Plat Besi Dengan Algoritma C4.5

Authors

  • Ibnu Frananta Sitepu STMIK Triguna Dharma
  • Kamil Erwansyah STMIK Triguna Dharma
  • Jufri Halim STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v2i1.4041

Abstract

Penjualan merupakan salah satu faktor terperting dalam perusahaan. Permasalahan yang dihadapi pemilik perusahaan adalah bagaimana memprediksi atau meramalkan penjualan produk ornamen ukir plat besi dimasa mendatang berdasarkan data yang telah direkam sebelumnya. Perencanaan yang baik untuk jangka panjang maupun jangka pendek bergantung pada peramalan permintaan  produk perusahaan, apabila peramalan atau prediksi ini diterapkan dalam bagian penjualan maka perusahaan akan lebih terbantu dalam proses penjadwalan atau pemilihan produk yang akan di stok, karena prediksi ini dapat memberikan output terbaik sehingga diharapkan resiko kesalahan perencanaan dapat ditekan seminimal mungkin. Oleh karena itu dibentuklah suatu sistem Data mining. Sebuah sistem yang dapat melakukan prediksi penjualan pada ornamen ukir plat besi menggunakan metode Algoritma C4.5. Dengan sistem tersebut hasil yang diperoleh dapat lebih akurat. Dari penelitian ini didapatkan suatu rule prediksi penjualan ornamen ukir plat besi yang dapat digunakan oleh CV. Sukses Karya. hasil yang diperoleh dari penerapan metode C4.5 yaitu ditemukannya 6 rule yang dapat dijadikan sebagai pola untuk membuat penyetokan produk ornamen ukiran plat besi pada priode kedepan. 

Author Biographies

Ibnu Frananta Sitepu, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Kamil Erwansyah, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Jufri Halim, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

J. Eska, “Penerapan Data Mining Untuk Prediksi Penjualan Wallpaper Menggunakan Algoritma C4.5,†vol. 2, 2018, doi: 10.31227/osf.io/x6svc.

N. Azwanti, “Analisa Algoritma C4.5 Untuk Memprediksi Penjualan Motor Pada Pt. Capella Dinamik Nusantara Cabang Muka Kuning,†Inform. Mulawarman J. Ilm. Ilmu Komput., vol. 13, no. 1, p. 33, 2018, doi: 10.30872/jim.v13i1.629.

D. L. Fithri, "MODEL DATA MINING DALAM PENENTUAN KELAYAKAN PEMILIHAN," Jurnal SIMETRIS, vol. 2, p. 7, 2016.

A. H. Nasrullah, "PENERAPAN METODE C4.5 UNTUK KLASIFIKASI MAHASISWA," ILKOM Jurnal Ilmiah, vol. 2, 2018.

Dwi Untari,â€Data Mining Untuk Menganalisa Prediksi Mahasiswa Berpotensi Non-AktifMenggunakan Metode Decision Tree C4.5â€,2015.

Downloads

Published

2019-01-30

URN