Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Chikungunya Dengan Menggunakan Metode Demster Shafer

Penulis

  • Siska Romauli Tamba STMIK Triguna Dharma
  • Dr.Dicky Nofriansyah STMIK Triguna Dharma
  • Firahmi Rizky STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v4i5.4014

Abstrak

Chikungunya adalah satu di antara penyakit tular vektor yang saat ini banyak terjadi di Indonesia tidak hanya didaerah perkotaan tetapi banyak juga di daerah pedesaan. Penyakit ini disebabkan oleh nyamuk Aedes aegypti dan disebabkan oleh sejenis virus yang disebut virus alphavirus. Dalam mendiagnosa suatu penyakit Chikungunya Dokter masih melakukannya secara manual atau dengan pengetahuannya sendiri dan itu tentu masih kurang efektif dalam mendiagnosa suatu penyakit, oleh karena itu dibutuhkan suatu alat bantu untuk para dokter agar lebih mudah dalam memberikan suatu diagnosa penyakit Chikungunya dari gejala yang dikeluhkan oleh pasien. Berdasarkan permasalahan diatas maka dibuatlah suatu program yang dapat membantu,yaitu Sistem Pakar (Expert System) dengan menggunakan metode Dempster Shafer Program ini dibuat untuk membantu mendiagnosa gejala penyakit Chikungunya beserta memberikan solusi. Hasil dari penelitian ini : dapat mempermudah pengguna untuk melakukan analisi terhadap penentuan jenis penyakit Chikungunya menggunakan metode Dempster Shafer sehingga dapat memberikan hasil informasi dan mengetahui diagnosa awal penyakit. Sehingga masyarakat mendapat solusi untuk mengatasi penyakit tersebut . Kata Kunci : Penyakit Chikungunya, Sistem Pakar, Dempster Shafer.

Biografi Penulis

Siska Romauli Tamba, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Dr.Dicky Nofriansyah, STMIK Triguna Dharma

Sistem Pendukung Keputusan

Firahmi Rizky, STMIK Triguna Dharma

Aljabar Linier, Sistem Pendukung Keputusan

Referensi

U. K. Hadi, “Penyakit Tular Vektor : Penyakit Chikungunya,†pp. 4–7, 2001.

D. Indra, “Penyakit Chikungunya,†Lang. Learn. Sist., vol. 4, no. 2, p. 15, 2007.

E. P. Astuti, “Chikungunya : Transmisi dan Permasalahannya Chikungunya : Transmission and

Problems,†pp. 100–106.

U. S. Utara, “Sistem Pakar usu,†pp. 4–16, 2003.

H. Listiyono, “Merancang dan Membuat Sistem Pakar,†J. Teknol. Inf. Din., vol. XIII, no. 2, pp.

–124, 2008.

A. Fadli, “Sistem Pakar Dasar,†pp. 1–8, 2010.

D. R. Tobergte and S. Curtis, “Sistem Pakar,†J. Chem. Inf. Model., vol. 53, no. 9, pp. 1689–1699,

, doi: 10.1017/CBO9781107415324.004.

A. Saputra, “Sistem Pakar Identifikasi Penyakit Paru-Paru Pada Manusia Menggunakan

Pemrograman Visual Basic 6.0,†Sist. Pakar Identifikasi, vol. 1, no. 3, pp. 202–222, 2011.

M. Dahria, “Pengembangan Sistem Pakar Dalam Membangun Suatu Aplikasi,†J. Saintikom, vol. 10,

no. 3, pp. 199–205, 2011.

T. S. S.Si., M.Kom, E. M. S.Si., M.Kom, and D. V. Suhartono, Kecerdasan Buatan. 2011.

P. Soepomo, “Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Pada Saluran Pernafasan Dan Paru

Menggunakan Metode Certainty Factor,†J. Sarj. Tek. Inform., vol. 2, no. 2, pp. 326–335, 2014, doi:

12928/jstie.v2i2.2642.

M. D. Sinaga and N. S. B. Sembiring, “Penerapan Metode Dempster Shafer Untuk Mendiagnosa

Penyakit Dari Akibat Bakteri Salmonella,†CogITo Smart J., vol. 2, no. 2, p. 94, 2016, doi:

31154/cogito.v2i2.18.94-107.

Diterbitkan

2021-05-29

Terbitan

Bagian

Articles

URN