Rancang Bangun Alat Pengering Padi Menggunakan Teknik PWM (Pulse Width Modulation) Berbasis Mikrokontroler
DOI:
https://doi.org/10.53513/jct.v4i4.3928Abstract
Pengusaha penggilingan padi dan petani di Indonesia saat ini masih ada yang melakukan proses pengeringan dengan memanfaatkan cahaya matahari, penjemuran dengan memanfaatkan cahaya matahari bisa menghabiskan waktu lebih dari 3 sampai 7 hari dan sangat tergantung oleh besarnya sinar matahari tersebut. Oleh karena itu diperlukan suatu alat pengering yang dapat melakukan pengeringan padi dengan cepat dan efisien, dalam hal ini mikrokontroller dapat dijadikan sebagai alternatif yang dapat digunakan sebagai teknologi kendali pada alat pengering padi. Dengan demikian dengan adanya sistem alat pengering ini, diharapkan dapat membantu para petani dalam hal mengeringkan padi tanpa harus mengandalkan panas matahari dikarenakan sistem yang dirancang mampu untuk melakukan pengeringan pada padi pasca panen maupun padi yang mengalami kelembaban dengan baik tanpa harus mengandalkan cuaca.References
kompasiana.com, “Revolusi Pertanian dengan Modernisasi Proses Pengeringan Padi,†2019. .
F. R. Arikundo and M. Hazwi, “Rancang Bangun Prototype Kolektor Surya Tipe Plat Datar Untuk Penghasil Panas Pada Pengering Produk Pertanian Dan Perkebunan,†J. e-Dinamis, vol. 8, no. 4, pp. 194–203, 2014.
Z. Azmi and J. Tumangger, “Implementasi Pulse Width Modulation Untuk Sistem Pembuat Mie,†vol. 2, no. 1, pp. 20–24, 2018.
O. SUHENDRI, “RANCANG BANGUN BUCKET ELEVATOR PENGANGKAT GABAH,†2014. .
M. D. Wandana, “Rancang Bangun Alat Perontok Gabah Padi Berbasis Mikrokontroler ATmega 8535,†vol. 06, no. 01, pp. 306–321, 2020.
Downloads
Published
2021-04-28
Issue
Section
Articles