Sistem Pendukung Keputusan Untuk Pengukuran Performance Pegawai Telemarketing Di PT. Klik Adzkia Indonesia Menggunakan Metode ARAS ( Additive Ratio Assessment)
DOI:
https://doi.org/10.53513/jct.v2i12.3062Abstract
PT. Klik Adzkia Indonesia merupakan perusahaan star-up yang bergerak dibidang edukasi dan satu-satunya bimbel STAN yang telah terbukti melakukan 2.800 lebih siswanya ke PKN STAN dan sekolah kedinasan. Dalam berkembangnya suatu perusahaan tersebut terdapat pegawai telemarketing yang merupakan seseorang yang bekerja dengan menawarkan barang atau jasa dengan menggunakan komunikasi jarak jauh (telepon). Dalam proses pengukuran performance pegawai telemarketing maka di perlukan pemilihan yang tepat agar menghasilkan keputusan sesuai yang diharapkan. Untuk dapat membantu agar proses pengukuran performance pegawai telemarketing lebih efisien dan tepat waktu, maka dibutuhka sebuah Sistem Pendukung Keputusan Menggunakan Metode ARAS (Additive Ratio Assessment). Berdasarkan Sistem Pendukung Keputusan yang dibangun, masalah selama ini dalam proses pengukuran performance pegawai telemarketing dapat membantu perusahaan mengambil keputusan dalam pengukuran performance pegawai telemarketing di PT. Klik Adzkia Indonesia secara efisien dan tepat waktu, sehingga pegawai yang terpilih mendapat kedudukan sebagai pegawai telemarketingReferences
T. R. Sitompul And N. A. Hasibuan, “Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Tenaga Kerja Untuk Security Service Menggunakan Metode Aras,†J. Media Inform. Budidarma, Vol. 2, No. 1, Pp. 1–9, 2018, Doi: 10.30865/Mib.V2i1.812.
A. Herdiyanti And U. D. Widianti, “Pembangunan Sistem Pendukung Keputusan Rekrutmen Pegawai Baru Di Pt. Abc,†Komputa J. Ilm. Komput. Dan Inform., Vol. 2, No. 2, 2013, Doi: 10.34010/Komputa.V2i2.91.
Anas, “Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Desa Terbaik Menggunakan Additive Ratio Assesment (Aras),†J. Sist. Inf. Dan Tek. Komput., Vol. 4, No. 1, Pp. 32–39, 2019.
J. Karim, “Sistem Pedukung Keputusan Penentuan Prioritas Pembangunan Meggunakan Metode Promethee Pada Desa Ayula Kecamatan Randangan Kabupaten Pohuwato Provinsi Gorontalo,†Vol. 10, No. April, Pp. 86–91, 2018.
K. U. Dan G. L. G. S Alvita, N Intan, F Syahputra, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Mekanik Sepeda Motor Terbaik Menggunakan Metode Multi-Objective Optimization On The Basis Of Ratio Analysis (Moora),†Jurikom (Jurnal Ris. Komputer), Vol. 1, No. 1, Pp. 66–70, 2018, Doi: 10.30865/Komik.V2i1.942.