E-Surveillance Location Untuk Membuka Cabang Baru Pada Si Bolang Durian Menggunakan Metode Weight Aggregated Sum Product Assesment

Authors

  • Ela Frianti Tindaon STMIK Triguna Dharma
  • Dicky Nofriansyah STMIK Triguna Dharma
  • Azlan Azlan STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v3i12.2954

Abstract

Si Bolang Durian merupakan salah satu toko durian di kota Medan dan berada dibawah naungan PT. Sera Neta Jaya. Pada PT. Sera Neta Jaya dalam pengambilan keputusan menentukan lokasi untuk membuka cabang baru pada Si Bolang Durian terdapat suatu permasalahan yang dimana pengambilan keputusan dilakukan secara manual dan dapat mengakibatkan kesalahan dalam pengambilan keputusan dalam menentukan lokasi cabang baru pada Si Bolang Durian. Oleh Karena itu diperlukan adanya Sistem Pendukung Keputusan dengan menggunakan metode WASPAS dalam menentukan lokasi cabang baru pada Si Bolang Durian dan di implementasikan pada aplikasi berbasis desktop yang mampu membuat laporan prioritas pembangunan. Hasil program ini menunjukkan bahwa sistem yang dibangun dapat membantu pihak PT. Sera Neta Jaya dalam pengambilan keputusan menentukan lokasi cabang baru pada Si Bolang Durian.

Author Biographies

Ela Frianti Tindaon, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Dicky Nofriansyah, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Azlan Azlan, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

T. Kristina, “Sistem Pendukung Keputusan Dengan Menggunakan Metode TOPSIS Untuk Pemilihan Lokasi Pendirian Grosir Pulsa,†Paradigma, vol. 20, no. 1, pp. 8–12, 2018.

M. J. Sirait, W. Handayani, and L. T. Sianturi, “Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Lokasi Outlet Cv. Boga Amanda Menggunakan Metode the Extended Promethee II (Exprom II),†vol. I, pp. 118–123, 2017.

A. Hidayathy, M. Syahril, U. Fatimah, and S. Sitorus, “E-Surveillance Dalam Penentuan Cabang Baru Pada Al Haramain Tour & Travel dengan Menggunakan Metode WASPAS,†vol. 3, no. 2, pp. 88–95, 2020.

E. L. Amalia, M. Mentari, A. Afif, and A. Naufal, “Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Lokasi Peternakan Ayam Petelur Menggunakan Metode Weighted Aggregated Sum Product Assesment,†2020..

D. Nana and H. Elin, “Memilih Metode Penelitian Yang Tepat: Bagi Penelitian Bidang Ilmu Manajemen,†J. Ilmu Manaj., vol. 5, no. 1, p. 288, 2018.

Downloads

Published

2020-12-30

URN