Implementasi IoT Monitoring Muatan Truck Overload Menggunakan Metode Simplex Berbasis NodeMcu

Authors

  • Riyan Syah Putra STMIK Triguna Dharma
  • saniman saniman STMIK Triguna Dharma
  • Suardi Yakub STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v1i4.2849

Abstract

Truk adalah sebuah kendaraan bermotor untuk mengangkut barang, disebut juga sebagai mobil barang. Dalam bentuk yang kecil mobil barang disebut sebagai pick-up, sedangkan bentuk lebih besar dapay disebut tronton. Namun saat ini banyak truck yang sudah melampaui batas muatan, yang sering dianggap sebagai hal yang lumrah, yang yang sudah biasa , hanya saja saat ditegur para pemilik truk maupun perusahaan tidak menghiraukannya. Hal ini dikarenakan tidak adanya tindakan serius dari pihak yang berwenang.Dalam mengatasi masalah tersebut maka dibutuhkanlah sebuah alat teknologi yang menggunakan NodeMcu untuk sistem kendali, sensor Loadcell sebagai pendeteksi berat pada muatan truck, motorDC sebagai mesin pada prototype truck, aplikasi blynk sebagai output untuk notifikasi jumlah berat muatan truck.Monitoring muatan truck overload ini memiliki sebuah sistem yang mampu memberikan informasi kepada supir ataupun pemilik perusahaan, sensor Loadcell berfungsi untuk mendeteksi muatan truck yang berada dibak truck, lalu Ketika sudah terdeteksi maka akan di proses oleh NodeMcu dan motorDC begerak jika muatan < 3KG dan motorDC akan mati jika muatan > 3KG dan akhirnya ditampilkan pada aplikasi blynk sebagai output.

Author Biographies

Riyan Syah Putra, STMIK Triguna Dharma

Sistem Komputer

saniman saniman, STMIK Triguna Dharma

Sistem Komputer

Suardi Yakub, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

Giulietti and Assumpção, “Transportasi Umum,†J. Chem. Inf. Model., vol. 53, no. 9, pp. 1689–1699, 2019.

Menteri Perhubungan Republik Indonesia, “Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia No.60 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Angkutan Barang dengan Kendaraan Bermotor di Jalan,

A. Kautsar, “TANGGUNG JAWAB SUPIR KEPADA PEMILIK TRUK KARENA KESALAHAN SUPIR YANG MENYEBABKAN RUSAKNYA TRUK

D. Plaines et al., “W. of S.,†New York, vol. 22, no. I, pp. 3–18, 1970.

M. Rusli, “Metode Simpleks Dalam Pemograman Linier,†J. Teknol. Inf., vol. 02, no. 01, pp. 276–286, 2010.

Downloads

Published

2018-07-26

Issue

Section

Articles

URN