Implementasi Data Mining Dalam Pengelompokan Data Kepuasan Orang Tua Siswa tentang Pembelajaran Daring Menggunakan Algoritma K-Means Clustering Pada MIS Al- Ittihadiyah Tanjung Morawa

Authors

  • Yuriska Aulia STMIK Triguna Dharma
  • Puji Sari Ramadhan STMIK Triguna Dharma
  • Suardi Yakub STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v1i4.2794

Abstract

Kepuasan Orang tua siswa merupakan konsep utama dalam bisnis dan manajememn pada suatu lembaga pendidikan. Bagi lembaga pendidikan, kepuasan dipandang sebagai salah satu dimensi kinerja pasar. Di Era Teknologi yang semakin maju dan berkembang ini, teknologi informasi dibutuhkan dalam kehidupan manusia termasuk dalam dunia pendidikan. Sejak adanya pandemi COVID-19 aktivitas pembelajaran dialihkan menjadi pembelajaran daring (online).tentunya pembelajaran daring ini tidak terlepas dari hambatan dalam pelaksanaannya, Ada beberapa penilaian dalam menentukan tingkat kepuasan orang tua siswa terhadap pembelajaran daring yaitu dapat dilihat dari materi pembelajaran, sarana prasarana dan komunikasi guru.Oleh karena itu, dikembangkan sebuah sistem data mining dalam pengelompokan data kepuasan orang tua siswa terhadap pembelajaran daring yang dilakukan lembaga sekolah.Data mining merupakan salah satu proses untuk mendapatkan informasi yang memiliki nilai guna dari sekumpulan data yang berukuran besar sebagai pendukung pengambil keputusan. Informasi yang dimaksud yaitu pengetahuan. Pengetahuan bisa berupa pola data atau relasi antar data yang valid (yang tidak diketahui sebelumnya.Untuk meningkatkan ketelitian dalam pengelompokan data kepuasan orang tua siswa tentang pembelajaran daring pada MIS Al- Ittihadiyah Tanjung Morawa dibutuhkan sistem yang akurat dan tepat. Sistem yang dimaksud adalah Data mining dengan menggunakan Algoritma K-Means Clustering.

Author Biographies

Yuriska Aulia, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Puji Sari Ramadhan, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

Suardi Yakub, STMIK Triguna Dharma

Sistem Informasi

References

N. A. Hasibuan, N. Silalahi, S. D. Nasution, M. S. D. U. Sutiksno, H. Nurdiyanto, E. Buulolo and Y. , "Implementasi Data Mining Untuk Pengaturan Layout Minimarket Dengan Menerapkan Association Rule," Jurnal Riset Komputer (JURIKOM), vol. IV, no. 2407-389X, pp. 6-11, 2017.

R. R. Putra and C. Wadisman, "Implementasi Data Mining Pemilihan Pelanggan Potensial Menggunakan Algoritma K-Means," Journal of Information Technology and Computer Science, vol. I, no. 2614-1574, pp. 72-77, 2018.

K. Handoko, "Penerapan Data Mining Dalam Meningkatkan Mutu Pembelajaran Pada Meningkatkan Mutu Pembelajaran Pada Instansi Perguruan Tinggi Menggunakan Metode K-Means Clustering Clustering Clustering (Studi Kasus Di (Studi Kasus Di Program Stu," TEKNOS, vol. II, no. 2476 - 8812, pp. 31-40, 2016

A. A. Fajrin, A. Maulana, T. Informatika, U. P. Batam, and J. R. Soeprapto, “PENERAPAN DATA MINING UNTUK ANALISIS POLA PEMBELIAN KONSUMEN DENGAN ALGORITMA FP- GROWTH PADA DATA TRANSAKSI PENJUALAN,†vol. 05, no. 01, pp. 27–36, 2018.

F. L. Sibuea, A. Sapta, S. Informasi, and S. Royal, “PEMETAAN SISWA BERPRESTASI

MENGGUNAKAN METODE K-MEANS CLUSTERING,†vol. IV, no. 1, 2017.

Suyanto, Data Mining untuk Klasifikasi dan Klasterisasi Data. Bandung: Informatika Bandung, 2017.

Downloads

Additional Files

Published

2018-07-26

Issue

Section

Articles

URN