SISTEM PAKAR MENDIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN BIBIT BUNGA LILY DENGAN MENGGUNAKAN METODE TEOREMA BAYES PADA PT TAMORA STEKINDO

Authors

  • devi yulia sari STMIK TRIGUNA DHARMA
  • muhammad dahria STMIK TRIGUNA DHARMA
  • nurcahyo budi STMIK TRIGUNA DHARMA

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v2i7.2407

Abstract

Bunga lily merupakan jenisa tanaman hias yang banyak diminati oleh masyarakat luar. Berdasarkan pengamatan yang dilakukan, bunga lily atau bibit bunga lily dapat diakses oleh bakteri yang mengganggu perkembangannya. Bibit bunga lily sering terkena bakteri akibat beberapa masalah salah satunya tempat yang tidak steril atau suhu udara yang tidak dingin.Sistem Pakar atau disebut Knowledge Based System yaitu suatu sistem yang memuat keilmuan seorang pakar atau ahli dan menyerahkan kedalam sistem komputer untuk membantu menyelesaikan permasalahan yang terjadi.                Metode Teorema Bayes adalah menerangkan hubungan antara probabilitas peristiwa A dengan syarat B telah terjadi dan probabilitas peristiwa peristiwa B dengan syarat peristiwa A telah terjadi. Diharapkan sistem pakar dengan menggunakan metode teorema bayes dapat membantu menyelesaikan masalah yang terjadi dan memberikan solusi pada tanaman bibit bunga lily

Downloads

Additional Files

Published

2022-07-19

Issue

Section

Articles

URN