Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Kerusakan Pada Handphone Oppo Tipe A5S Menggunakan Metode Certainty Factor

Authors

  • Wanny Purba STMIK Triguna Dharma
  • Widiarti Rista Maya STMIK Triguna Dharma
  • Ardianto Pranata STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v2i4.2155

Abstract

Handphone Oppo merupakan handphone merek local yang popular diminati masyarakat Indonesia. Kepopuleran ini dikarenakan meningkatnya internet mobile dan media social.Melalui handphone oppo, pengguna bisa browser internet, mendengarkan music, menonton TV, menonton video, menerima dan mengirim email, facebook dan twiter disamping sms dan telepon.Dengan adanya kalangan masyarakat yang menggunakan Android,tidak  sedikit yang mengalami kendala kerusakan  pada handphone yang dialami oleh pengguna handphone termasuk kerusakan pada sistem operasi Android seperti hang,mati total,bootlop. Berdasarkan masalah diatas maka dibutuhkam suatu aplikasi berupa sistem pakar yang digunakan dalam mendiagnosa kerusakan handphone oppo tipe a5s  dengan menggunakan metode certainty factor.Sistem ini dapat digunakan oleh siapapun, terutama pengguna handphone untuk mengetahui jenis kerusakan yang ada pada handphone oppo tipe a5s  tersebut.Hasil dari penelitian dan perancangan ini diharapkan dapat mempercepat penanganan kerusakan handphone  oleh sipengguna.Kata Kunci :Handphone Oppo Tipe A5S, Sistem Pakar, Metode Certainty Factor.

References

O. P. . *Anokwuru, C.P. 1, Anyasor, G.N.1, Ajibaye O.2, Fakoya O.1, “STEM PAKAR KERUSAKAN HANDPHONE NOKIA 5130 XPRESSMUSIC DENGAN METODE FORWARD CHAINING,†vol. 11, no. 2, pp. 10–14, 2011, doi: 10.16194/j.cnki.31-1059/g4.2011.07.016.

A. M. M. Bosker Sinaga, P.M Hasugian, “Sistem Pakar Mendiagnosa Kerusakansmartphone,†vol. 3, no. 1, 2018.

N. A. Hasibuan, H. Sunandar, S. Alas, and S. Suginam, “Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Kaki Gajah Menggunakan Metode Certainty Factor,†Jurasik (Jurnal Ris. Sist. Inf. dan Tek. Inform., vol. 2, no. 1, p. 29, 2017, doi: 10.30645/jurasik.v2i1.16.

H. T. Sihotang, “Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Kolesterol Pada Remaja Dengan Metode Certainty Factor (Cf) Berbasis Web,†J. Mantik Penusa, vol. 15, no. 1, pp. 16–23, 2014.

R. Malinda, “STRATEGI MEMBANGUN BRAND IMAGE PADA PRODUK HANDPHONE OPPO,†vol. 16, no. 2, pp. 74–81, 2018.

Downloads

Published

2019-04-25

Issue

Section

Articles

URN