Implementasi Sistem Pakar Menggunakan Metode Certainty Factor Untuk Mendiagnosa Emfisema (Perusakan Alveoli PadaParu Yang Menyebabkan Tubuh Tidak Mendapat Oksigen)

Authors

  • Apriani Sembiring STMIK Triguna Dharma
  • Ishak Ishak STMIK Triguna Dharma
  • Ahmad Calam STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v1i12.2106

Abstract

Emfisema adalah salah satu penyakit yang umum terjadi pada manusia dengan Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK). Penyakit ini merusak kantung-kantung udara di dalam paru-paru yang disebut dengan Alveoli. Alveoli adalah tempat pertukaran oksigen dan karbondioksida di dalam paru-paru, alveoli yang rusak dapat menyebabkan kemampuan paru-paru memasok oksigen kedalam darah menjadi berkurang.Dengan menggunakan Sistem Pakar metode Certainty Factor, pendiagnosaan Emfisema lebih mudah dan tepat dengan menghitung nilai dari tiap gejala-gejala yang dialami pasien kemudian memasukan kedalam perhitungan metode Certainty Factor dalam mementukan tingkat keyakinan penderita Emfisema.Hasil dari penelitian ini adalah : pertama,menerapkan metode Certainty Factor untuk mendiagnosa penyakit Emfisema yaitu dengan menentukan gejala-gejala, MB dan MD sehingga mendapatkan hasil CF. Kedua, merancang sistem pakar yang dapat melakukan diagnosa awal mengenai  kemungkinan seseorang  menderita penyakit Emfisema dengan metode Certainty Factor yaitu dengan pemograman yang dirancang menggunakan web dan database MySql dapat menyelesaikan permasalahan mengenai diagnosa awal kemungkinan seseorang  menderita penyakit Emfisema. Ketiga, mengimplementasikan metode Certainty Factor terkait dengan diagnosa penyakit Emfisema yaitu dengan Sistem Pakar untuk mendiagnosa Emfisemayang memiliki hasil yang diterapkan sesuai atau mendekati keputusan dokter atau pakar.

References

R. A. . dan M. Shalahuddin, Rekayasa Perangkat Lunak, Edisi Revi. Bandung, 2013.

A.-B. Bin Ladjamudin, Analisa Dan Desain Sistem Informasi, Edisi Pert. Yogyakaarta, 2005.

S. Rahmatullah, D. S. Purnia, and Ade Suryanto, “Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Mata Dengan Metode Forward Chaining,†J. Speed – Sentra Penelit. Eng. dan Edukasi, vol. Volume 10, pp. 56–62, 2018.

A. Rozaq, R. K. Hardinto, Annurrahman, and D. Susanti, “Sistem Informasi Pembayaran Tambahan Penghasilan Berdasarkan Beban Kerja Pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Tanah Bumbu,†J. Sist. dan Teknol. Inf., vol. 4, no. 1, pp. 1–11, 2018, [Online]. Available: http://ejurnal.poliban.ac.id/index.php/Positif/article/view/531.

P. Putri and H. Mustafidah, “Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Hati Menggunakan Metode Forward Chaining,†JUITA J. Inform., vol. I, no. 4, pp. 143–155, 2011.

N. A. Maiyedra, “Backward Chaining,†SpringerReference, vol. 6, no. 2, 2011, doi: 10.1007/springerreference_8686.

G. S. Napas, K. Latihan, L. Rawat, P. Komunitas, and P. Emfisema, “Akreditasi RISTEKDIKTI Nomor: 2/E/KPT/2015 Tanggal 1 Desember 2015, Terakreditasi A Website: http://www.jurnalrespirologi.org,†vol. 39, no. 1, 2019.

B. Yuwono, “Pengembangan Sistem Pakar Pada Perangkat Mobile Untuk Mendiagnosa Penyakit Gigi,†Semin. Nas. Inform., vol. 1, no. semnasIF, pp. 42–50, 2010, doi: 10.1080/13554794.2010.509318.

F. F. Rohman, A. Fauzijah, and S. Pakar, “Perkembangan Pada Anak,†Media, vol. 6, no. 1, pp. 1–23, 2008.

D. Nofriansyah, P. S. Ramadhan, and B. Andika, “Perancangan Aplikasi Sistem Pakar untuk

Mendeteksi Jenis Racun dan Spesies Ular pada Pasien yang Terkena Racun Bisa Ular

Menggunakan Metode Certainty Factor,†pp. 93–104, 1978.

S. Azhar, H. Latipa, S. Leni, and N. Zulita, “Sistem Pakar Penyakit Ginjal Pada Manusia

Menggunakan Metode Forward Chaining,†J. Media Infotama, vol. 10, no. 1, pp. 16–26, 2016.

M. Septiani and S. J. Kuryanti, “Sistem Pakar untuk Mendiagnosa Penyakit Saluran Pernapasan

pada Anak,†vol. 2, no. April 2018, pp. 23–27, 2019. 63

S. Halim and S. Hansun, “Penerapan Metode Certainty Factor dalam Sistem Pakar Pendeteksi

Resiko Osteoporosis dan Osteoarthritis,†J. Ultim. Comput., vol. 7, no. 2, pp. 59–69, 2016, doi:

31937/sk.v7i2.233.

A. Sunarya, S. Santoso, and W. Sentanu, “Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Gangguan Jaringan

Lan,†Creat. Commun. Innov. Technol. J., vol. 8, no. 2, pp. 1–11, 2015.

N. Y. S. Munti and F. A. Effindri, “Perancangan Aplikasi Sistem Pakar Diagnosa Penyakit

Ginekologi Menggunakan Metode Forward Chaining Berbasis Web Mobile,†J. Media Infotama,

vol. 13, no. 2, pp. 67–72, 2017.

N. A. Hasibuan, H. Sunandar, S. Alas, and S. Suginam, “Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Kaki

Gajah Menggunakan Metode Certainty Factor,†Jurasik (Jurnal Ris. Sist. Inf. dan Tek. Inform., vol.

, no. 1, p. 29, 2017, doi: 10.30645/jurasik.v2i1.16.

H. T. Sihotang, “Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Kolesterol Pada Remaja Dengan Metode

Certainty Factor ( Cf ) Berbasis Web Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Kolesterol Pada Remaja,â€

vol. 15, no. June 2014, pp. 16–23, 2017.

erma tita, “Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan,†J. Sist. Inf., vol. 8, no. 1, pp.

–977, 2016.

Downloads

Additional Files

Published

2022-07-27

URN