SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENENTUKAN PUSKESMAS TERBAIK PADA KABUPATEN ACEH TENGGARA MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED SUM MODEL (WSM)
DOI:
https://doi.org/10.53513/jct.v1i2.2072Abstract
Dinas Kesehatan Kabupaten Aceh Tenggara memiliki kendala dalam permasalahan pemilihan Puskesmas terbaik pada Kabupaten Aceh Tenggara, diantaranya yaitu menuai pro dan kontra di Dinas Kesehatan dikarnakan tidak sesuai dengan keinginan dan kebutuhan masyarakat dan belum adanya sistem untuk memproses pemilihan tersebut, maka dalam pemilihan puskesmas terbaik pada Kabupaten Aceh Tenggara masih menggunakan cara manual yaitu dengan cara vote yang dilakukan oleh Dinas Kesehatan dengan kriteria yang telah ditentukan oleh Dinas Kesehatan yang dijadikan dasar dalam pengambilan keputusan, hal ini mengakibatkan kurang efisiennya untuk menentukan Puskesmas Terbaik pada Kabupaten Aceh Tenggara. Sistem Pendukung Keputusan adalah bagian dari sistem informasi berbasis komputer untuk mendukung pengambilan keputusan. Salah satu metode yang dapat digunakan dalam pemecahan masalah pada Dinas Kesehatan terkait pemilihan Puskesmas Terbaik adalah Metode Weighted Sum Model (WSM). Penelitian ini bertujuan untuk mempermudah pihak Dinas Kesehatan dalam pemilihan Puskesmas Terbaik pada Kabupaten Aceh Tenggara.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa adanya metode WSM ini maka dihasilkan keputusan menentukan Puskesmas Terbaik berdasarkan perhitungan dari kriteria – kriteria yang sudah ditentukan dan sudah dan telah disempurnakan ke dalam sebuah aplikasi. Dari aplikasi ini diharapkan membantu pihak Dinas Kesehatan dalam mengambil keputusan.References
W. Ramdhan, R. A. Yusda, and I. S. Nasution, “Sistem pendukung keputusan pemilihan pelayanan kesehatan puskesmas terbaik di kabupaten asahan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP),†J. Manaj. Inform. dan Tek. Komput., vol. 3, no. 2, pp. 103–108, 2018.
E. L. Ruskan, A. Ibrahim, and D. C. Hartini, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Hotel Di Kota Palembang Dengan Metode Simple Additive Weighting (Saw),†J. Sist. Inf., vol. 5, no. 1, pp. 546–565, 2013.
S. Ningsih, A. Khairan, and F. Tempola, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Tenaga Kesehatan Teladan Pada Dinas Kesehatan Kota Ternate Menggunakan Metode Multy Attribute Utility Theory (Maut),†Patria Artha Technol. J., vol. 3, no. 2, pp. 83–88, 2019.
Downloads
Additional Files
Published
2021-10-30
Issue
Section
Articles