DATA MINING UNTUK MENGESTIMASI JUMLAH PENUMPANG PADA PT. PINEM LAU GUNA MEDAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE REGRESI LINEAR BERGANDA
DOI:
https://doi.org/10.53513/jct.v4i2.1998Abstract
Estimasi jumlah data penumpang merupakan salah satu hal yang harus diketahui oleh setiap perusahaan transportasi terutama pada PT. Pinem Lau Guna Medan selama ini belum memiliki aplikasi yang mampu membantu karyawan dalam mengestimasi jumlah penumpang. Hal ini mengakibatkan ketidakseimbangan pengeluaran selama bus beroperasi dengan pendapatan yang didapat dari para penumpang yang hendak berpergian.Untuk menyelesaikan masalah dalam mngestimasi data penumpang membutuhkan proses data mining dengan menggunakan metode regresi linier berganda(RGB) dan beberapa kriteria yang akan digunakan dalam mengestimasi data penumpang pada PT. Pinem Lau Guna Medan. Melalui proses data mining akan dapat dilakukan trasformasi data untuk proses estimasi jumlah penumpang pada PT. Pinem Lau Guna Medan dalam jangka waktu tertentu. Data mining juga berisi pencarian pola yang diinginkan pada database untuk membantu mengetahui suatu kesimpulan dan pengambilan keputusan di waktu yang akan datang.References
R. Sistem, “Jurnal resti,†vol. 2, no. 1, pp. 361–366, 2018.
I. Lestari, L. Gaol, S. Sinurat, and E. R. Siagian, “IMPLEMENTASI DATA MINING DENGAN METODE REGRESI LINEAR BERGANDA UNTUK MEMPREDIKSI DATA PERSEDIAAN BUKU PADA PT . YUDHISTIRA,†vol. 3, pp. 130–133, 2019.
W. Sulistiyowati, P. Studi, T. Industri, F. Teknik, U. M. Sidoarjo, A. Regresi, L. Jumlah, K. Mesin, and H. B. Baku, “Peramalan Produksi dengan Metode Regresi Linier Berganda,†vol. 1, no. 2, pp. 82–89, 2017.
W. R. Maya, “Penerapan Data Mining Dalam Memprediksi Jumlah Penumpang Pada CV . Surya Mandiri Sukses Dengan Menggunakan Metode Regresi Linier,†vol. 2, no. 1, pp. 54–61, 2019.
D. Sari, O. Panggabean, E. Buulolo, and N. Silalahi, “Penerapan Data Mining Untuk Memprediksi Pemesanan Bibit Pohon Dengan Regresi Linear Berganda,†vol. 7, no. 1, pp. 56–62, 2020.
A. Zanuardi and H. Suprayitno, “Analisa Karakteristik Kecelakaan Lalu Lintas di Jalan Ahmad Yani Surabaya melalui Pendekatan Knowledge Discovery in Database,†vol. 2, no. 1, pp. 45–55, 2018.
P. Bidang, K. Sains, Y. Mardi, J. Gajah, M. No, and S. Barat, “Jurnal Edik Informatika Data Mining : Klasifikasi Menggunakan Algoritma C4 . 5 Data mining merupakan bagian dari tahapan proses Knowledge Discovery in Database ( KDD ) . Jurnal Edik Informatika.â€
P. S. Ramadhan and N. Safitri, “Penerapan Data Mining Untuk Mengestimasi Laju Pertumbuhan Penduduk Menggunakan Metode Regresi Linier Berganda Pada BPS Deli Serdang,†vol. 18, no. 1, pp. 55–61, 2019.