Sistem Pendukung Keputusan Dalam Penentuan Kelulusan Siswa Berdasarkan Aspek Afektif, Kognitif Dan Psikomotor Pada Kurikulum K13 Menggunakan Metode Multi Objective Optimization On The Basis Of Ratio Analysis

Authors

  • melisa lubis STMIK Triguna Dharma
  • Dicky Nofriansyah STMIK Triguna Dharma
  • Beni Andika STMIK Triguna Dharma

DOI:

https://doi.org/10.53513/jct.v2i12.1858

Abstract

Penilaian kelulusan merupakan hal yang harus diperhatikan oleh sekolah dasar agar meningkatkan kualitas terutama dalam menghadapi persaingan dengan sekolah dasar lain. SD Al washliyah 5 medan yaitu sekolah swasta yang mempunyai misi untuk memajukan pendidikan, salah satunya dalam penentuan kelulusan. Sistem pendukung keputusan membantu dalam penyelesaian masalah penentuan kelulusan. Dari permasalahan yang terjadi, dengan diterapkannya metode multi objective optimization on the basis of ratio analysis dapat memecahkan masalah penentuan kelulusan berdasarkan aspek afektif, kognitif dan psikomotor pada K13. Hasil dari penelitian ini sistem pendukung keputusan dengan metode multi objective optimization on the basis of ratio analysis berbasis dekstop yang mampu menyelesaikan permasalahan yang ada pada SD Al washliyah 5 medan terkait penentuan kelulusan.  

References

Sutrisno, “Penilaian pembelajaran tematik pada kurikulum 2013 di sekolah dasar,†J. Sekol. Dasar, vol. 1, no. 1, pp. 12–17, 2015.

H. Nurdiyanto and H. Meilia, “Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Prioritas Pengembangan Industri Kecil Dan Menengah Di Lampung Tengah Menggunakan Analitical Hierarchy Process (Ahp),†Semnasteknomedia Online, vol. 4, no. 1, pp. 3-3–37, 2016.

K. Erwansyah, “Sistem Pendukung Keputusan Menentukan Mitra Kerja Entri Data Baru Pada Badan Pusat Statistik Kota Medan Menggunakan Metode MOORA ( Multi Objective Optimization On The Basis Of Ratio Analysis ),†Sains dan Komput., vol. 18, no. 1, pp. 35–40, 2019.

S. Wardani and S. Ramadhan, “Analisis Sistem Pendukung Keputusan Menggunakan Metode MOORA Untuk Merekomendasikan Alat Perekam Suara,†J. Teknovasi, vol. 2, no. 1, pp. 1–9, 2019.

S. Rokhman, I. F. Rozi, and R. A. Asmara, “PENGEMBANGAN SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PENENTUAN UKT MAHASISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE MOORA STUDI KASUS POLITEKNIK NEGERI MALANG,†J. Inform. Polinema, 2017.

A. SURYATI, C. ROCHMAN, and N. NURMILA, “Analisis Standar Kompetensi Kelulusan Di Sdn 231 Sukaasih Bandung,†J. Pendidik. Glas., vol. 3, no. 1, p. 104, 2019.

P. Issn and F. Israwan, “PENERAPAN MULTI-OBJECTIVE OPTIMIZATION ON THE BASIS OF RATIO ( MOORA ) DALAM PENENTUAN ASISTEN LABORATORIUM,†vol. 5, no. 1, pp. 1–5, 2019.

C. Lukita, C. Nas, and W. Ilham, “Analisis Pengambilan Keputusan Penentuan Prioritas Utama Dalam Peningkatan Kualitas Mata Pelajaran Dengan Menggunakan Metode Perbandingan WASPAS dan MOORA,†J. Nas. Teknol. dan Sist. Inf., vol. 5, no. 3, pp. 130–137, 2020.

Downloads

Published

2022-07-22

URN