Implementasi Metode Multiplicative Random Number Generator (RNG) untuk Simulasi Soal Ujian Psikotes pada Bimbel Primagama Medan Berbasis Jaringan
DOI:
https://doi.org/10.53513/jct.v4i2.2267Abstract
Psikotes merupakan tes yang digunakan untuk mengukur aspek individu secara psikis. Tes dapat berbentuk tertulis, visual, atau evaluasi secara verbal, untuk mengukur fungsi kognitif dan emosional. Selama ini ujian psikotes yang dilakukan menggunakan kertas, ujian yang dilakukan sering juga dijumpai siswa melakukan kerja sama dengan teman lainnya atau dengan kata lain saling mencontek jawabanReferences
Galih Arumningtyas, Puput Irfansyah, And Soepardi Harris, "Perancangan Sistem Informasi Akademik Bimbel Sinar Ilmu," 2019.
Eddy Bambang Et Al., "EFEKTIVITAS E-LEARNING MODEL BIMBINGAN BELAJAR MATEMATIKA BERBASIS MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BELAJAR SISWA,".
Simulasi Penerapan Multiple And Qu Metode, "Simulasi Penerapan Multiple Queue Multiple Discrete Event Simulation. Oleh : 1) Saidi Ram," 2016.
"Buku Teori Simulasi Dan Permodelan Repo".
"Jurnal-Citra-Noviyasari".
"603-1288-4-PB".
Harvei Desmon Hutahaean, "ANALISA SIMULASI MONTE CARLO UNTUK MEMPREDIKSI TINGKAT KEHADIRAN MAHASISWA DALAM PERKULIAHAN (Studi Kasus : STMIK PELITA NUSANTARA)," 2018.
Satryawati Dan Wa Ode Saniah, ""PERANAN TES PSIKOLOGI TERHADAP PENEMPATAN PEGAWAI PADA POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA",".